Misbakhudin, Misbakhudin (2023) Analisis Nilai-Nilai Kandungan Pendidikan Akhlak dalam Kitab Ayyuhal Walad dan Relevansinya dengan Islamic Parenting. Undergraduate thesis, IAIN Kudus.
Text
1. COVER.pdf Download (1MB) |
|
Text
2. ABSTRAK.pdf Download (298kB) |
|
Text
3. DAFTAR ISI.pdf Download (251kB) |
|
Text
4. BAB I.pdf Download (397kB) |
|
Text
5. BAB II.pdf Download (618kB) |
|
Text
6. BAB III.pdf Download (352kB) |
|
Text
8. BAB V.pdf Download (284kB) |
|
Text
9. DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (341kB) |
|
Text
7. BAB IV.pdf Download (627kB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan (1) untuk mengetahui pendidikan akhlak dalam kitab Ayyuhal Walad karangan Imam Al-Ghazali, (2) untuk mengetahui relevansinya pendidikan akhlak dalam kitab Ayyuhal Walad dengan Islamic Parenting (pola asuh anak secara islami). Penelitian ini merupakan penelitian kepustakaan (library research), dengan obyek penelitian kitab Ayyuhal Walad dan didukung oleh beberapa buku lain. Pendekatan penelitian yang digunakan adalah pendekatan kualitatif dengan metode deskriptif. Sedangkan analisis data menggunakan analisis isi (Conten Analysis). Fokus kajian yang dibahas dalam penelitian ini adalah Analisis Nilai-Nilai Kandungan Pendidikan Akhlak dalam Kitab Ayyuhal Walad dan Relevansinya dengan Islamic parenting Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa 1) pendidikan akhlak menurut Imam Al-Ghazali adalah inti sari dari ajaran agama islam dan merupakan tujuan diutusnya Rasulallah di alam dunia ini untuk menyempurnakan akhlak manusingia. Tujuan pendidikan agama islam pada dasarnya untuk menjunjung tinggi nilai-nilai akhlak sehingga manusia akan dapat mencapai dan memperoleh derajat mulia dengan berakhlakul karimah dan akhirnya dapat merasakan kebahagiaan di dunia dan di akhirat. Hal ini dapat terwujud dengan mengamalkan ketaqwaan kepada Allah, bertawakkal, bertanggung jawab, bertoleransi, meningkatkan sifat kreatif, relegius dan kerja keras. 2) relevansi kandungan pendidikan akhlak dalam kitab Ayyuhal Walad dengan Islamic Parenting (pola asuh anak secara islami) dapat dilihat dari berbagai aspek diantaranya adalah dalam aspek tujuan pendidikan akhlak anak, aspek orang tua atau guru, aspek sikap anak terhadap guru atau orang tua, aspek materi pendidikan anak, aspek metode pendidikan anak.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
||||||
Uncontrolled Keywords: | Pendidikan Akhlak, Ayyuhal Walad, Islamic Parenting | ||||||
Subjects: | Filsafat, Dakwah, Pendidikan dan Pembaharuan Islam > Pendidikan Islam | ||||||
Divisions: | Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam (PAI) | ||||||
Depositing User: | Perpustakaan IAIN Kudus | ||||||
Date Deposited: | 27 Nov 2023 01:47 | ||||||
Last Modified: | 27 Nov 2023 01:47 | ||||||
URI: | http://repository.iainkudus.ac.id/id/eprint/11594 |
Actions (login required)
View Item |