Nilai-Nilai Pendidikan Sosial Berbasis Kearifan Lokal Dalam Tradisi Buka Luwur Kyai Telingsing Terhadap Masyarakat Sunggingan Kecamatan Kota Kabupaten Kudus

Na’ma, Alaina Tamimin (2023) Nilai-Nilai Pendidikan Sosial Berbasis Kearifan Lokal Dalam Tradisi Buka Luwur Kyai Telingsing Terhadap Masyarakat Sunggingan Kecamatan Kota Kabupaten Kudus. Undergraduate thesis, IAIN KUDUS.

[img] Text
01. COVER.pdf

Download (2MB)
[img] Text
02. ABSTRAK.pdf

Download (318kB)
[img] Text
03. DAFTAR ISI.pdf

Download (318kB)
[img] Text
04. BAB I.pdf

Download (402kB)
[img] Text
05. BAB II.pdf

Download (792kB)
[img] Text
06. BAB III.pdf

Download (548kB)
[img] Text
07. BAB IV.pdf

Download (1MB)
[img] Text
08. BAB V.pdf

Download (325kB)
[img] Text
09. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (326kB)

Abstract

Penelitian ini membahas nilai-nilai pendidikan sosial dalam tradisi Buka Luwur Kyai Telingsing di Kelurahan Sunggingan Kecamatan Kota Kabupaten Kudus. Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan tiga hal yaitu Pertama, prosesi pelaksanaan tradisi Buka Luwur Kyai Telingsing di Kelurahan Sunggingan Kecamatan Kota Kabupaten Kudus. Kedua, makna pelaksanaan tradisi Buka Luwur Kyai Telingsing di Kelurahan Sunggingan Kecamatan Kota Kabupaten Kudus. Ketiga, nilai-nilai pendidikan sosial berbasis kearifan lokal yang terdapat dalam tradisi Buka Luwur Kyai Telingsing di Kelurahan Sunggingan Kecamatan Kota Kabupaten Kudus. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan jenis penelitian lapangan (Field Reasearch). Lokasi penelitian ini di Kelurahan Sunggingan Kecamatan Kota Kabupaten Kudus. Subyek penelitian ini yaitu Kepala Kelurahan Sunggingan, Juru Kunci Makam Kyai Telingsing, Ketua Yayasan Pendidikan Islam Kyai Telingsing (YPIKT), Ketua Makam Kyai Telingsing, Ketua Panitia Buka Luwur Kyai Telingsing, tokoh agama Kelurahan Sunggingan, dan masyarakat Kelurahan Sunggingan. Sumber data penelitian ini diperoleh dari proses wawancara, observasi, buku, maupun jurnal yang terkait dengan judul. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu observasi, wawancara, dan dokumentasi. Data dianalisis melalui tahapan pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil dari penelitian ini menunjukkan tiga hal yaitu Pertama, prosesi pelaksanaan tradisi Buka Luwur Kyai Telingsing yaitu pelepasan luwur, penerimaan shodaqoh, khotmil qur’an bin nadlor dan pasihan, do’a rasul, pemotongan hewan shodaqoh serta pengelolaan nasi dan daging, pemasangan luwur, khotmil qur’an bil ghoib, santunan yatim piatu, pengajian umum, tahlil umum, serta pengambilan berkat dan pembagian bungkusan nasi daun jati. Kedua, makna tradisi Buka Luwur Kyai Telingsing merupakan proses pergantian kain kelambu/luwur yang terdapat di cungkup makam dan bangunan yang ada disekitar makam sebagai bentuk upaya mendoakan, menghormati, mencari keberkahan, dan mengenang jasa-jasa dari Kyai Telingsing. Ketiga, nilai-nilai pendidikan sosial dalam tradisi Buka Luwur Kyai Telingsing yaitu nilai religi/agama, nilai sejarah, nilai gotong royong, nilai persatuan dan kesatuan, serta nilai toleransi.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorMundakir, AkhmadUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: DAFTAR PUSTAKA Abdul Djamil, dkk, Abdurrahman Mas’ud, Islam Dan Kebudayaan Jawa (Semarang: Gama Media, 2000) Achmad, Yusuf, Pesantren Multikultural (Depok: Raja Grafindo Persada, 2020) Ahmad, Dairowi, ‘Nilai-Nilai Pendidikan Sosial Dalam Surat At Taubah Ayat 71 (Analisis Ilmu Pendidikan Islam)’ (UIN Sunan Kalijaga, 2011) Ahmad, Rijali, ‘Analisis Data Kualitatif’, Jurnal Alhadharah, 17 (2018), 85 Akbar, Husaini Usman dan Purnomo Setiadi, Metodologi Penelitian Sosial (Jakarta: Bumi Aksara, 2008) Akhlis, Fuadi, ‘Upacara Buka Luwur Makam Sunan Kudus Di Kabupaten Kudus’ (Universitas Diponegoro, 2013) Anggito, Albi, Johan Setiawan, Metodologi Penelitian Kualitatif, ed. by Ella Deffi Lestari, 1st edn (Sukabumi: CV Jejak, 2018) Annisa, Zahra, ‘Nilai-Nilai Pendidikan Sosial Dalam Novel Ayat-Ayat Cinta 2 Karya Habiburrahman El Shirazy’ (Universitas Islam Riau, 2018) Arifin, Zainal, Penelitian Pendidikan: Metode Dan Paradigma Baru (Bandung: PT Remaja Rosdakarya, 2012) Aslan, ‘Nilai-Nilai Kearifan Lokal Dalam Budaya Pantang Larang Suku Melayu Sambas’, Ilmu Ushuluddin, 16 (2017), 12–14 Azikin, Amirudin dan Zainal, Pengantar Metode Penelitian (Jakarta: Raja Grafindo Persada, 2003) Beritagar.id, ‘Jejak Tersembunyi Dua Guru Para Ulama Tanah Jawa’, 18 Juni 2016, 2016 <https://santrinews.com/ziarah/jejak-tersembunyi�dua-guru-para-ulama-tanah-jawa> [accessed 18 May 2023] Brahmana, Evariana BR, ‘Nilai-Nilai Gotong Royong Dalam Tari Mbuah Page (Analisis Semiotika Nilai-Nilai Gotong Royong Dalam Tari Mbuah Page Pada Acara Adat Merdang Merdem Di Desa Perbesi Kecamatan Tigabinanga Kabupaten Karo Sumatra) Utara’, Jurnal Ilmu Komunikasi, 1 (2014) Djoyongalam, San, ‘Asal Mula Desa Sunggingan Pusat Penyebaran Islam Di Kudus’, p. 1 <https://www.scribd.com/doc/67389386/Asal-Mula�Desa-Sunggingan#> [accessed 16 May 2023] Dkk, Muhammad Syukri Albani Nasution, Ilmu Sosial Budaya Dasar (Jakarta: Raja Grafindo Persada, 2015) Dkk, Zulkarnain, ‘Kearifan Lokal Dalam Pemanfaatan Dan Pelestarian Sumber Daya Pesisir (Studi Kasus Di Desa Panglima Raja Kecamatan Concong Kabupaten Indragiri Hilir Provinsi Riau)’, Jurnal Agribisnis Kerakyatan, 1 (2008), 13–15 Drajat, Zakiah, Dasar-Dasar Agama Islam (Jakarta: Bulan Bintang, 1989) Esti, Zayana, ‘Nilai-Nilai Pendidikan Dalam Upacara Tradisi Metri Desa Di Desa Limbangan Kecamatan Limbangan Kabupaten Kendal’ (Universitas Negeri Semarang, 2007) Ghony, M.Djunaidi, Metodologi Penelitian Kualitatif, ed. by Rina Tyas Sari, III (Jogjakarta: AR-RUZZ MEDIA, 2016) Gunawan, Imam, Metode Penelitian Kualitatif, Teori, Dan Praktik (Jakarta: Bumi Aksara, 2013) Hasan, Iqbal, Pokok-Pokok Materi Metodologi Penelitian Dan Aplikasinya (Jakarta: Ghalia Indonesia, 2002) Hasan, S Hamid, ‘Pendidikan Sejarah Untuk Memperkuat Pendidikan Karakter’, Paramita, 22 (2012), 81–95 <https://journal.unnes.ac.id/nju/index.php/paramita/article/view/187 5/2014> Herawati, Silfa, ‘Buka Luwur Makam Sunan Kudus’, 15 November, 2015 <https://blog.unnes.ac.id/heera/2015/11/15/buka-luwur-makam�sunan-kudus/> [accessed 4 December 2022] Ibrahim, Rustam (Universitas nahdhatul Ulama (UNU), ‘Pendidikan Multikultural:Pengertian, Prinsip, Dan Relevansinya Dengan Tujuan Pendidikan Islam’, ADDIN, 7 (2013) Imam, Subqi, ‘Nilai-Nilai Sosial-Religius Dalam Tradisi Meron Di Masyarakat Gunung Kendeng Kabupaten Pati’, Journal of Social Studies, 1 (2020), 181–82 Indrahti, Sri, Kudus Dan Islam: Nilai-Nilai Budaya Lokal Dan Industri Wisata Ziarah (Semarang: CV. Madina, 2012) Inibaru.id, ‘Kyai Telingsing Dan Ihwal Mula Desa Sunggingan’, 18 Juli 2022 <https://inibaru.id/tradisinesia/kiai-telingsing-dan-ihwal-mula�desa-sunggingan-di-kudus> [accessed 14 December 2022] Ismaya, Dkk, Erik Aditia, ‘Makna Dan Nilai Buka Luwur Sunan Kudus (Sumbangan Pemikiran Mewujudkan Visi Kampus Kebudayaan)’, Jurnal Kredo, 1 (2017), 47 Jaya, I made Laut Mertha, Metode Penelitian Kuantitatif Dan Kualitatif (Yogyakarta: Anak Hebat Indonesia, 2020) Kanzunuddin, Mita Aprillia Sari dan Mohammad, ‘Cerita Rakyat Legenda Desa Sunggingan Kaitannya Dalam Pembelajaran Sastra Di SD’, Jurnal Pendidikan Sosial Dan Humaniora, 2 (2023) Kontjaraningrat, Kebudayaan Mentalitas Dan Pembangunan (Jakarta: Gramedia, 1985) ———, Manusia Dan Kebudayaan (Jakarta: Djambatan, 1974) Labibah, Ayyidul, ‘Nilai-Nilai Pendidikan IslamTradisi Buka Luwur Sunan Kudus Di Desa Kauman Kecamatan Kota Kabupaten Kudus’ (Institut Agama Islam Negeri Kudus, 2022) Labibah, Ayyidul (Institut Agama Islam Negeri Kudus), ‘Nilai-Nilai Pendidikan Islam Tradisi Buka Luwur Sunan Kudus Di Desa Kauman Kecamatan Kota Kabupaten Kudus’ (IAIN Kudus, 2022) Lexy J. Moleong, Metodologi Penelitian Kualitatif, 22nd edn (Bandung: PT Remaja Rosdakarya, 2006) Mahmudi, Idris, ‘Islam, Budaya Gotong Royong, Dan Kearifan Lokal’, CSGPSC <http://jurnal.unmuhjember.ac.id/index.php/pslcf/article/view/925> Manalu, Rongga, ‘Peranan Guru PKN Dalam Penerapan Nilai-Nilai Pancasila Bagi Siswa Di SMA Negeri 1 Garoga Kabupaten Tapanuli Utara Semester Genap Tahun Pelajaran 2013/2014’ (Universitas Negeri Medan, 2014) Matondang, Zulkifli, ‘Validitas Dan Reliabilitas Suatu Instrumen Penelitian’, Jurnal Tabularasa PPS UNIMED, 6 (2009) Matthew, B. Milles dan A. Michael Huberman, Analisis Data Kualitatif (Jakarta: UI Press, 1992) Minarti, Sri, Ilmu Pendidikan Islam (Jakarta: Amzah, 2013) Moh, Zulkarnaen, ‘Nilai-Nilai Kearifan Lokal Tradisi Mappadendang Sebagai Sumber Pembelajaran IPS Di MTS DDI Amparita Kec.Tellu Limpoe Kab. Sidenreng Rappang’ (IAIN ParePare, 2022) Moleong, J.Lexy, Metode Penelitian Kualitatif (Bandung: PT Remaja Rosdakarya, 2018) Moleong, Lexy J., Metodologi Penelitian Kualitatif (Bandung: PT. Remaja Rosdakarya) Mu’min, Ma’mun, ‘Living Hadis Inklusif Dalam Perspektif Kyai Telingsing, Syeikh Ja’far Shodiq, Dan Raden Umar Sa’id Di Kudus’, Jurnal Studi Hadis, 2 (2016), 73–74 Mufid, Husnu, Kisah Kyai The Ling Sing Dan Sunan Kudus Berdakwah Di Kota Tajug, ed. by Yahya Aziz, 1st edn (Surabaya: Menara Madinah, 2020) ———, Kisah Kyai The Ling Sing Dengan Sunan Kudus Berdakwah Di Kota Tajug, ed. by Yahya Aziz, 1st edn (Surabaya1: Menara Madinah, 2020) Mujib, Muhaimin dan Abdul, Pemikiran Pendidikan Islam Kajian Filosofis Kerangka Dasar Operasional (Bandung: Triganda, 1993) Murgiyanto, Tradisi Dan Inovasi (Jakarta: Wedatama Widya Sastra, 2004) Nisa, Dkk, Indarti, ‘Tradisi Buka Luwur Dalam Penguatan Pendidikan Karakter Anak Sekolah Dasar Di Desa Kaliwungu’, Primary: Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 11 (2022), 239 Nisa, Indarti, ‘Analisis Nilai-Nilai Karakter Tradisi Buka Luwur Makam Mbah Rogo Moyo Di Desa Kaliwungu Untuk Anak Sekolah Dasar’ (Universitas Muria Kudus, 2021) Nuha, Ulin, ‘Tradisi Ritual Buka Luwur (Sebuah Media Nilai-Nilai Islam Dan Sosial Masyarakat Kudus)’, Jurnal Smart, 02 (2016), 55–65 Nurjannah, Asep, Peningkatan Kemampuan Berfikir Kritis Dalam Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Melalui Implementasi Desain Pembelajaran ‘Assure’ (Indramayu: Adanu Abimata, 2020) Palupi, Lue Sudiyono & Yulia, Ilmu Sosial Dasar (Yogyakarta: Kaliwangi Offset, 2016) Patma, Anggi Dwi, ‘Nilai-Nilai Pendidikan Sosial Dalam Tradisi Merdang Merdem Pada Masyarakat Karodi Desa Sempajaya Kecamatan Berastagi Kabupaten Karo’ (Universitas Islam Negeri Sumatera Utara, 2021) Piotr Sztompka, Sosiologi Perubahan Sosial (Jakarta: Pranamedia Group, 2007) Pitaloka, dkk, Deffa Lola, ‘Peran Guru Dalam Menanamkan Nilai Toleransi Pada Anak Usia Dini Di Indonesia’, Jurnal Obsesi, 2 (2021) Prihantari, Hasan Muji, ‘Nilai Moral Dalam Tradisi Buka Luwur Makam Sunan Kudus Di Kabupaten Kudus’ (Universitas Negeri Semarang, 2019) Prihantari, Prastuti Muji (Universitas Negeri Semarang), ‘Nilai Moral Dalam Tradisi Buka Luwur Makam Sunan Kudus Di Kabupaten Kudus’, 2019 Purwanto, Ngalim, Ilmu Pendidikan Teoritis Dan Praktis (Bandung: Remaja Rosda Karya, 1985) Rahmad, ‘Nilai Karakter Cinta Tanah Air Dan Gotong Royong Pada Kearifan Lokal Manugal Sebagai Sumber Belajar IPS Di Sekolah Dasar’, Jurnal Kajian Pendidikan Dan Pengajaran, 2 (2021) Ratih, Dewi (Pendidikan Sejarah FKIP Universitas Galuh Ciamis), ‘Nilai-Nilai Kearifan Lokal Dalam Tradisi Misalin Di Kecamatan Cimaragas Kabupaten Ciamis’, Jurnal Istoria, 15 (2019) Resmini, Wayan dkk, ‘Nilai-Nilai Yang Terkandung Pada Tradisi Paru Udu Dalam Ritual Joka Ju Masyarakat Mbuliwaralau Kabupaten Ende Nusa Tenggara Timur Indonesia’, Civicus: Pendidikan�Penelitian-Pengabdian Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan, 7 (2019), 68 Ronald Robertson, Agama Dalam Analisis Dan Interpretasi Sosiologi (Jakarta: Rajawali, 1988) Rulam, Ahmadi, Pengantar Pendidikan: Asas & Filsafat Pendidikan, 2nd edn (Yogyakarta: Ar Ruzz Media, 2016) Salam, Syamsir, Metodologi Penelitian Sosial (Jakarta: UIN Jakarta Press, 2006) Salim, Mabruri Pudyas, ‘Dinamisme Adalah Sistem Kepercayaan, Ketahui Perbedaannya Dengan Animisme’, 9 November 2022, 2022 <https://www.liputan6.com/hot/read/5120520/dinamisme-adalah�sistem-kepercayaan-ketahui-bedanya-dengan-animisme> [accessed 17 May 2023] Sartini, Menggali Kearifan Lokal Nusantara Sebuah Kajian Filsafat, Makalah Sekar Purbarini Kawuryan, ‘Mendekatkan Siswa Dengan Kearifan Budaya Lokal Melalui IPS Di Sekolah Dasar’, 2010, pp. 1–14 Soejono, Pengantar Sosiologi (Bandung: Alumni, 1976) ‘Studi Masyarakat, Religi, Dan Tradisi’, Jurnal Smart, 02 (2016) Subyanto, Arief, Metode Dan Teknik Penelitian Sosial (Yogyakarta: Cv Andi Offset, 2007) Sugiyono, Memahami Penelitian Kualitatif (Bandung: Alfabeta, 2005) ———, Metode Penelitian Kualitatif (Bandung: Alfabeta, 2015) ———, Metode Penelitian Kuantitatif Dan Kualitatif Dan R&D (Bandung: Alfabeta, 2009) ———, Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif Dan R&D, 18th edn (Bandung: Alfabeta, 2013) ———, Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif Dan R&D, 20th edn (Bandung: Alfabeta, 2014) ———, Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif Dan R&D, 10th edn (Bandung: CV. ALFABETA, 2010) Sukardi, Metodologi Penelitian Pendidikan: Kompetensi Dan Praktiknya, 1st edn (Yogyakarta: PT Bumi Aksara, 2003) Sukiman, Menumbuhkan Pada Anak Sikap Toleran (Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2018) Suomo, Bambang Nur Indriantoro, Metodologi Penelitian Bisnis Untuk Akuntansi Dan Manajemen (Jakarta: BPFE, 2002) Suryana, Metodologi Penelitian (Bandung: Universitas Pendidikan Indonesia, 2010) Syah, Muhibbin, Psikologi Pendidikan Suatu Pendekatan Baru (Bandung: Rosda, 1995) Sztompak, Piotr, Sosiologi Perubahan Sosial (Jakarta: Kencana, 2017) Taman, Syafari, ‘Nilai-Nilai Pendidikan Islam Dalam Tradisi Sedekah Desa Di Kedungringin Kecamatan Suruh Kabupaten Semarang’ (IAIN Salatiga, 2015) Tika, Moh. Pabandu, Metodologi Riset Bisnis (Jakarta: PT. Bumi Aksara, 2006) Tjipto, Subandi, Pendidikan Ilmu Sosial Ekonomi Dan Budaya (Surakarta: Yasmine, 2015) Ulin, Nuha, ‘Tradisi Buka Luwur’, Jurnal Smart, 2 (2016), 57 Waskurba, ‘Analisis Konsep Kearifan Lokal Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Masyarakat (Studi Kasus Pada Pasar Senin Kamis Kecamatan Montong Gading Kabupaten Lombok Timur)’ (Universitas Muhammadiyah Mataram, 2020) Widieharto, Valencia Tamara, I Nyoman Ruja, Agus Purnomo, ‘Nilai�Nilai Kearifan Lokal Tradisi Suran’, Jurnal Diakronika, 20, 14 Yana, Gabriella, ‘Sejarah Dan Makna Ayam Ingkung, Makanan Sesaji Dalam Adat Jawa’, 20 Agustus, 2020, p. 2 <https://www.kompas.com/food/read/2020/08/20/191100975/sejarah -dan-makna-ayam-ingkung-makanan-sesaji-dalam-adat-jawa> [accessed 6 May 2023] Yanti, Nisfiyanti, ‘Tradisi Gotong Royong Di Desa Juntikebon Kecamatan Juntinyuat Kabupaten Indramayu’, Jurnal Patanjala, 2 (2010), 108 Yoesoef, Soelaiman, Konsep Pendidikan Luar Sekolah (Jakarta: Bumi Aksara, 1992) Yulianti, Qiqi & Rusdiana, Pendidikan Nilai: Kajian Teori Dan Praktik Di Sekolah (Bandung: Pustaka Setia, 2014) Yusuf, Muri, Assesmen Dan Evaluasi Pendidikan (Pilar Penyediaan Informasi Dan Kegiatan Mutu Pendidikan Pengendalian) (Jakarta: Pranamedia Group, 2015) Yuwono, Dandung Budi, ‘Konstruksi Sosial Atas Warisan Budaya Sunan Kudus’, Jurnal Smart Studi Masyarakat, Religi, Dan Tradisi, 3 Zakiyyah, Rana, ‘Nilai-Nilai Pendidikan Islam Dalam Tradisi Buka Luwur Sunan Kudus (Sayyid Ja’far Shodiq)’ (Universitas Islam Negeri Walisongo, 2020) Zulfahmi, Usiono &, Filsafat Ilmu, 1st edn (Medan: Perdana Publishing, 2018) Zumransyah, M., Filsafat Pendidikan (Malang: Banyumedia, 2010)
Subjects: 300 Ilmu-Ilmu Sosial
300 Ilmu-Ilmu Sosial > 370 Pendidikan
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Tadris IPS
Depositing User: Perpustakaan IAIN Kudus
Date Deposited: 29 Dec 2023 01:10
Last Modified: 29 Dec 2023 01:10
URI: http://repository.iainkudus.ac.id/id/eprint/11752

Actions (login required)

View Item View Item