STRATEGI PENGELOLAAN PASAR TRADISIONAL (Studi Kasus: Pasar Welahan Kabupaten Jepara)

HAKIM, ABDURROHMAN (2018) STRATEGI PENGELOLAAN PASAR TRADISIONAL (Studi Kasus: Pasar Welahan Kabupaten Jepara). Undergraduate thesis, IAIN KUDUS.

[img] Text
01 COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
02 ABSTRAK.pdf

Download (70kB)
[img] Text
03 DAFTAR ISI.pdf

Download (83kB)
[img] Text
04 BAB I.pdf

Download (105kB)
[img] Text
05 BAB II.pdf

Download (125kB)
[img] Text
06 BAB III.pdf

Download (106kB)
[img] Text
07 BAB IV.pdf

Download (540kB)
[img] Text
08 BAB V.pdf

Download (78kB)
[img] Text
09 DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (79kB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui strategi pengelolaan pasar tradisional di Kecamatan Welahan Kabupaten Jepara. Metode Penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah dengan cara wawancara, observasi, dan dokumentasi. Uji keabsahan data yang digunakan dalam penelitian adalah Uji Kredibilitas. Berdasarkan hasil penelitian di dapatkan bahwa strategi pengelolaan pasar tradisional yang dilakukan oleh Dinas Pengelolaan Pasar Kabupaten Jepara khususnya Pasar Welahan sudah berjalan dengan cukup baik, yaitu dengan melakukan kegiatan-kegiatan yang bertujuan untuk mengembangkan Pasar Tradisional Welehan. Namun untuk dalam upaya penertiban para pedagang lesehan di luar sekitar pasar masih belum berjalan dengan baik. Adapun strategi pengelolaan Pasar Tradisional Welehan terdapat beberapa progam, yaitu sebagai berikut: (1) Progam pemeliharaan di Pasar Tradisional Welehan sudah berjalan dengan baik dan dilakukan secara rutin dengan melakukan perenovasian tiap tahunnya. (2) Progam pembangunan atau renovasi di Pasar Tradisional Welehan sudah berjalan seperti apa yang dinginkan. Proses perenovasian berjalan secara bertahap setiap tahunnya. (3) Progam peningkatan kemanan dan ketertiban di Pasar Tradisional Welahan dilakukan dengan mengerahkan petugas keamanan dari Dinas Pasar Welahan maupun dari suwadaya pedagang yang dikelola paguyuban pasar dan Kepala Pasar telah membuat peraturan-peraturan yang untuk dipatuhi oleh semua para pedagang. (4) Progam pengembangan pengelolaan persampahan di Pasar Tradisional Welahan dalam upaya peningkatan kebersihan pasar sampai saat ini cukup berhasil. (5) Progam pembinaan pedagang di Pasar Tradisional Welehan tidak berjalan dengan efektif, karena progam pembinaan tidak mendapat respon yang begitu baik dari pedangan. Dengan demikian banyak pedangang yang tidak mengikuti atau menghadiri progam pembinaan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Strategi; Pengelolaan Pasar Tradisional
Subjects: Ilmu Terapan/Teknologi > Bisnis > Manajemen
Bisnis > Manajemen

Ilmu Terapan/Teknologi > Bisnis > Manajemen > Manajemen SDM
Bisnis > Manajemen > Manajemen SDM
Divisions: Fakultas Syariah > Manajemen Bisnis Syariah
Depositing User: Perpustakaan IAIN Kudus
Date Deposited: 28 Mar 2019 02:16
Last Modified: 28 Mar 2019 02:16
URI: http://repository.iainkudus.ac.id/id/eprint/2284

Actions (login required)

View Item View Item