STRATEGI MARKETING MIX BISNIS RUMAH MAKAN RAWA INDAH DALAM PERMASALAHAN JUMLAH KONSUMEN

Zaenufi, Akhmad (2018) STRATEGI MARKETING MIX BISNIS RUMAH MAKAN RAWA INDAH DALAM PERMASALAHAN JUMLAH KONSUMEN. Undergraduate thesis, IAIN KUDUS.

[img] Text
1. C0ver-Kata Pengantar.pdf

Download (958kB)
[img] Text
2. ABSTRAK.pdf

Download (162kB)
[img] Text
3. DAFTAR ISI.pdf

Download (168kB)
[img] Text
4. BAB I.pdf

Download (560kB)
[img] Text
5. BAB II.pdf

Download (456kB)
[img] Text
6. BAB III.pdf

Download (167kB)
[img] Text
7. BAB IV.pdf

Download (310kB)
[img] Text
8. BAB V.pdf

Download (147kB)
[img] Text
9. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (246kB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana strategi marketing mix yang diterapkan rumah makan Rawa Indah dalam meningkatkan jumlah konsumen. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif. Selanjutnya, teknik pengumpulan data peneliti menggunakan observasi, wawancara, dan dokumentasi. Wawancara dilakukan kepada pemilik rumah makan Rawa Indah, karyawan , dan konsumen. Teknik analisi data yang digunakan meliputi teknik reduksi data (data reduction), penyajian data (data display) dan data verifikasi (conclution drawing). Hasil penelitian menunjukkan bahwa strategi marketing mix yang dilakukan rumah makan Rawa Indah untuk peningkatan konsumen menggunakan bauran pemasaran (marketing mix) yang meliputi (product, price, place, promotion). Strategi tersebut dilakukan sesuai dengan nilai-nilai pemasaran syariah. Dalam strategi produk harus mengembangkan inovasi-inovasi produk baru agar konsumen tidak hanya menikmati produk yang sama serta dalam pelayanan terhadap konsumen harus lebih ditingkatkan lagi. Strategi harga harus memperhatikan pesaing yang ada. Sistem diskon yang pernah dilakukan harus dijalankan kembali sesuai permintaan konsumen. Dalam strategi tempat harus memperhatikan aspek kebersihan lingkungan. Seperti tempat makan harus ada pembaharuan yang inovatif. Strategi promosi Juga harus lebih rutin dalam promosi lewat media Radio, Media sosial, dan lain sebagainya. Hal ini dikarenakan perkembangan zaman semakin maju, harus bisa memafaatkan hal tersebut.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Strategi, Marketing Mix, Permasalahan Jumlah Konsumen.
Subjects: 300 Ilmu-Ilmu Sosial > 330 Ekonomi, Perekonomian
Ilmu Terapan/Teknologi > Bisnis
Bisnis
Divisions: Fakultas Syariah > Ekonomi Syariah
Depositing User: Perpustakaan IAIN Kudus
Date Deposited: 02 Jun 2020 13:04
Last Modified: 02 Jun 2020 13:04
URI: http://repository.iainkudus.ac.id/id/eprint/2916

Actions (login required)

View Item View Item