Nik’mah, Ulin (2020) Pengaruh Penguasaan Kompetensi Pedagogik Guru terhadap Hasil Belajar Fiqih MTs NU Miftahul Falah Dawe Kudus. Undergraduate thesis, IAIN KUDUS.
Text
1. COVER.pdf Download (2MB) |
|
Text
2. ABSTRAK.pdf Download (269kB) |
|
Text
3. DAFTAR ISI.pdf Download (237kB) |
|
Text
4. BAB I.pdf Download (309kB) |
|
Text
5. BAB II.pdf Download (582kB) |
|
Text
6. BAB III.pdf Download (487kB) |
|
Text
7. BAB IV.pdf Download (668kB) |
|
Text
8. BAB V.pdf Download (218kB) |
|
Text
9. DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (359kB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh penguasaan kompetensi pedagogik guru terhadap hasil belajar fiqih kelas VII MTs NU Miftahul Falah Dawe Kudus Jenis penelitian ini merupakan penelitian kausal. Penelitian kausal adalah penelitian yang bersifat sebab akibat. Penelitian kausal digunakan mengetahui pengaruh variabel independen terhadap variabel dependen. Populasi penelitian ini terdiri atas semua siswa MTs NU Miftahul Falah Kelas VII kemudian diambil sampel sebanyak 73 siswa. Dengan menggunakan teknik random sampling. Pengambilan data pada penelitian ini menggunakan metode angket dan dokumentasi. Uji prasyarat analisis meliputi uji normalitas,autokorelasi, linieritas.dan heteroskedasitas. Teknik analisis data menggunakan analisis deskriptif dan analisis inferensialdengan bantuan program olah data SPSS versi 16.0 for windows. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa : (1) Penguasaan kompetensi pedagogik guru masuk dalam kategori sangat baik dengan nilai rata-rata 79,78 pada rentang nilai 86,2 – 93,7 (2) Hasil belajar fiqih siswa sangat baik dengan rata-rata 86,63 dalam rentang nilai 84,52 – 91,27. (3) Penguasaan kompetensi pedagogik guru berpengaruh signifikan terhadap hasil belajar fiqih siswa kelas VII MTs NU Miftahul Falah Cendono Dawe Kudus dengan koefisien korelasi sebesar 0,690 dan dengan nilai thitung > ttabel yaitu 11,201 > 1,993. Kemudian nilai koefisien determinansi sebesar 63,8%.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Penguasaan Kompetensi Pedagogik, Fiqih, dan Hasil Belajar. |
Subjects: | 300 Ilmu-Ilmu Sosial > 370 Pendidikan 300 Ilmu-Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > Guru |
Divisions: | Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam (PAI) |
Depositing User: | Perpustakaan IAIN Kudus |
Date Deposited: | 16 Apr 2021 02:11 |
Last Modified: | 16 Apr 2021 02:11 |
URI: | http://repository.iainkudus.ac.id/id/eprint/3899 |
Actions (login required)
View Item |