Pengembangan Media Pembelajaran IPA Simulasi Interaktif Berbasis Adobe Flash Materi Suhu dan Kalor Untuk Siswa MTs Kelas VII

Soprihatin, Puryanti (2021) Pengembangan Media Pembelajaran IPA Simulasi Interaktif Berbasis Adobe Flash Materi Suhu dan Kalor Untuk Siswa MTs Kelas VII. Undergraduate thesis, IAIN KUDUS.

[img] Text
1. BAGIAN DEPAN.pdf

Download (1MB)
[img] Text
2. ABSTRAK.pdf

Download (339kB)
[img] Text
3. DAFTAR ISI.pdf

Download (356kB)
[img] Text
4. BAB I.pdf

Download (666kB)
[img] Text
5. BAB II.pdf

Download (894kB)
[img] Text
6. BAB III.pdf

Download (568kB)
[img] Text
7. BAB IV.pdf

Download (3MB)
[img] Text
8. BAB V.pdf

Download (363kB)
[img] Text
9. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (442kB)

Abstract

Materi IPA khususnya pada sifat materi fisika yang kuantitatif, yaitu menggunakan konsep-konsep serta hubungan antara beberapa konsep yang memiliki banyak perhitungan matematis membuat sehingga siswa sering merasa bosan. Oleh karena itu dibutuhkan suatu media yang bersifat audio visual agar membantu proses pembelajaran agar menjadi lebih efektif contohnya media simulasi interaktif yang dibuat dengan program Adobe Flash. Tujuan penelitian ini adalah untuk: (1) menganalisis bagaimana kelayakan pengembangan Media Pembelajaran IPA Simulasi Interaktif Berbasis Adobe Flash Pada Materi Suhu Dan Kalor Untuk Siswa MTs Kelas VII (2) mengembangkan Media Pembelajaran IPA Simulasi Interaktif Berbasis Adobe Flash Pada Materi Suhu Dan Kalor Untuk Siswa MTs Kelas VII. Penelitian ini menggunakan penelitian pengembangan (Research and Development) dengan menggunakan metode pengembangan 4D Thiagarajan yang telah dimodifikasi menjadi 3 tahap yaitu tahap Pendefinisian (define), tahap perencanaan (design), tahap pengembangan (develop). Data pada penelitian ini diperoleh dari hasil angket dari ahli media, ahli materi, dan respon peserta didik melalui uji coba kelas kecil sebanyak 5 siswa dan responden uji coba kelas sebanyak 30 siswa kelas VII MTs. Nurul Qur’an. Adapun hasil penelitian dari ahli media mendapatkan rerata skor sebesar 3,6 ahli materi mendapatkan rerata skor rata- rata 3,5 dan 3,7 kemudian pada uji coba kelas kecil mendapatkan rerata skor sebesar 3,6 dan pada uji coba kelasmendapatkan rerata skor sebesar 3,6 dengan kategori sangat baik/ sangat layak. Berdasarkan data tersebut dapat disimpulkan bahwa media pembelajaran simulasi interaktif suhu dan kalor dinyatakan sangat layak untuk menunjang proses pembelajaran.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Media Pembelajaran, Simulasi Interaktif, Adobe Flash
Subjects: 300 Ilmu-Ilmu Sosial > 370 Pendidikan
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Tadris IPA
Depositing User: Perpustakaan IAIN Kudus
Date Deposited: 15 Nov 2021 02:48
Last Modified: 15 Nov 2021 02:48
URI: http://repository.iainkudus.ac.id/id/eprint/5837

Actions (login required)

View Item View Item