Pengaruh Kecerdasan Spiritual, Literasi Keuangan dan Sikap Keuangan terhadap Perilaku Pengelolaan Keuangan pada Generasi Milenial di Kabupaten Jepara

Pangestuti, Hesty Rahayu (2021) Pengaruh Kecerdasan Spiritual, Literasi Keuangan dan Sikap Keuangan terhadap Perilaku Pengelolaan Keuangan pada Generasi Milenial di Kabupaten Jepara. Undergraduate thesis, IAIN Kudus.

[img] Text
01. COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
02. ABSTRAK.pdf

Download (327kB)
[img] Text
03. DAFTAR ISI.pdf

Download (327kB)
[img] Text
04. BAB I.pdf

Download (401kB)
[img] Text
05. BAB II.pdf

Download (664kB)
[img] Text
06. BAB III.pdf

Download (465kB)
[img] Text
07. BAB IV.pdf

Download (710kB)
[img] Text
08. BAB V.pdf

Download (354kB)
[img] Text
09. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (343kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk (1) mengetahui pengaruh kecerdasan spiritual terhadap perilaku pengelolaan keuangan pada generasi milenial di Kabupaten Jepara (2) mengetahui pengaruh literasi keuangan terhadap perilaku pengelolaan keuangan pada generasi milenial di Kabupaten Jepara (3) mengetahui pengaruh sikap keuangan terhadap perilaku pengelolaan keuangan pada generasi milenial di Kabupaten Jepara. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian lapangan dengan pendekatan kuantitatif deskriptif. Dalam penelitian ini teknik pengambilan sampelnya menggunakan teknik cluster sampling yang disebarkan menggunakan kuesioner secara online kepada 100 responden generasi milenial yang bertempat tinggal di Kecamatan Tahunan Kabupaten Jepara. Kemudian, data yang diperoleh diolah menggunakan analisis regresi linier berganda, uji koefisien determinasi, uji simultan dan parsial dengan bantuan aplikasi IBM SPSS Statistics 23. Penelitian ini menghasilkan beberapa temuan empiris, yaitu Pertama: kecerdasan spiritual tidak berpengaruh terhadap perilaku pengelolaan keuangan pada generasi milenial di Kabupaten Jepara. Hal ini dapat dilihat dari hasil analisis data yang menunjukkan bahwa variabel kecerdasan spiritual memiliki nilai Thitung –0,692 < Ttabel 1,664. Kedua: literasi keuangan berpengaruh terhadap perilaku pengelolaan keuangan pada generasi milenial di Kabupaten Jepara. Hal ini dapat dilihat dari hasil analisis data yang menunjukkan bahwa variabel literasi keuangan memiliki nilai Thitung 4,919 > Ttabel 1,664. Ketiga: sikap keuangan berpengaruh terhadap perilaku pengelolaan keuangan pada generasi milenial di Kabupaten Jepara. Hal ini dapat dilihat dari hasil analisis data yang menunjukkan bahwa variabel sikap keuangan memiliki nilai Thitung 4,126 > Ttabel 1,664

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: DAFTAR PUSTAKA Agung, Anak Putu. Metode Penelitian Bisnis. Malang: UB Press, 2012. Azzet, Akhmad Muhaimin. Mengembangkan Kecerdasan Spiritual Bagi Anak. Jogjakarta: Kata Hati, 2010. Badan Pusat Statistik. Statistik Gender Tematik: Profil Generasi Milenial Indonesia. Jakarta: Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak, 2018. Bungin, M. Burhan. Metodologi Penelitian Kuantitatif Edisi Kedua. Jakarta: Kencana, 2005. Duli, Nikolaus. Metodologi Penelitian Kuantitatif: Beberapa Konsep Dasar untuk Penulisan Skripsi dan Analisis Data dengan SPSS. Yogyakarta: Deepublish, 2019. Faiza, Arum, Sabila J. Firda, dkk. Arus Metamorfosis Milenial. Kendal: Penerbit Ernest, 2018. Ghozali, Imam. Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program SPSS. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro, 2011. Ismanto, Hadi. dkk., Perbankan dan Literasi Keuangan. Yogyakarta: Deepublish, 2019. Kementerian Agama RI. Al-Qur’an dan Terjemahnya. Jakarta: CV. Pustaka Agung Harapan, 2006. Mirza, Aryan Danil. dkk. Milenial Cerdas Finansial. Sukabumi: CV Jejak, 2019. Pusat Bahasa Departemen Pendidikan Nasional. Kamus Bahasa Indonesia. Jakarta: Pusat Bahasa, 2008. Priyastama, Romie. Buku Sakti Kuasai SPSS: Pengolahan Data dan Analisis Data. Yogyakarta: Anak Hebat Indonesia, 2017. Riyanto, Slamet dan Aglis Andhita Hatmawan, Metode Riset Penelitian Kuantitatif Penelitian Dibidang Manajemen, Teknik, Pendidikan, Dan Eksperimen. Yogyakarta: Deepublish, 2020. Sina, Peter Garlans. Melek Keuangan. Jakarta: PT. Bhuana Ilmu Populer, 2014. Sugiyono. Metode Penelitian Kuantitatif dan Kualitatif, dan R & D. Bandung: Alfabeta, 2013. Sugiyono. Statistika Untuk Penelitian. Bandung: Alfabeta, 2016. Supardi. Metodologi Penelitian Ekonomi dan Bisnis. Yogyakarta: UII Press, 2005. Tasmara, Toto. Kecerdasan Ruhaniah (Transcendental Intelligence). Depok: Gema Insani Press, 2001. Utama, William Putra. Indonesian Millenial Report 2019. Jakarta: IDN Research Institut, 2019. Wahab, Abd. dan Umiarso. Kepemimpinan Pendidikan dan Kecerdasan Spiritual. Jogjakarta: Ar-Ruzz Media, 2014. Yuliardi, Ricky dan Zuli Nuraeni, Statistik Penelitian. Yogyakarta: Innosain, 2017. Yusuf, A. Muri. Metode Penelitian: Kuantitatif, Kualitatif, dan Penelitian Gabungan. Jakarta: Kencana, 2014. Amanda, Kurnia Rizki dan MI Mitha Dwi Restuti. “Faktor-faktor yang Mempengaruhi Niat Penggunaan Sistem Informasi Terkomputerisasi pada UKM (Pendekatan Theory of Planned Behaviour).” Jurnal Akuntansi 9, no. 1 (2017): 23- 33. Amri, Andi dkk., “Apakah Benar Kecerdasan Spiritual Itu Menentukan Perilaku Manajemen Keuangan Seseorang? Perspektif Mahasiswa Pascasarjana.” Jurnal Perspektif 5, no. 1 (2021): 1-13. Anggraeni, Aprilia Aldiya dan Dikdik Tandika. “Pengaruh Financial Literacy dan Financial Attitude terhadap Financial Management Behaviour.” Prosiding Manajemen 5, no. 1 (2019): 85-92. Anugrah, Rizky “Pengaruh Literasi Keuangan dan Sikap Keuangan terhadap Perilaku Pengelolaan Keuangan Masyarakat dengan Niat sebagai Variabel Intervening.” Skripsi, UIN Alaudin Makassar, 2018. Arganata, Tomi dan Lutfi. “Pengaruh Niat Berperilaku, Kecerdasan Spiritual dan Literasi Keuangan terhadap Pengelolaan Keuangan Keluarga.” Journal of Business and Banking 9, no. 1 (2019): 142-159. Budiono, Eko. ”Analisa Financial Knowledge, Financial Attitude, Income, Locus Of Control, Financial Management Behavior Masyarakat Kota Kediri.”Jurnal Ilmu Manajemen 8, no. 1 (2020): 284-295. Djou, LD Gadi. “Analisis Pengaruh Literasi Keuangan, Sikap Keuangan dan Kepribadian terhadap Perilaku Pengelolaan Keuangan UMKM di Kabupaten Ende.” Jurnal Magisma 7, no. 2 (2019): 226-241. Herdjiono, Irine dan Lady Angela Damanik. “Pengaruh Financial Attitude, Financial Knowledge, Parental Income terhadap Financial Management Behaviour.” Jurnal Manajemen Teori dan Terapan 9, no. 3 (2016): 228-229. Hidayatullah, Syarif. “Perilaku Generasi Milenial dalam Menggunakan Aplikasi Go-Food.” Jurnal Manajemen dan Kewirausahaan 6, no. 2 (2018): 240-249. Humaira, Iklima dan Endra Murti Sagoro. “Pengaruh Pengetahuan Keuangan Sikap Keuangan, dan Kepribadian terhadap Perilaku Manajemen Keuangan pada Pelaku UMKM Sentra Kerajinan Batik Kabupaten Bantul.” Jurnal Nominal 7, no. 1 (2018): 96-110. Ida, dkk., “Financial Literacy, Money Attitude dan Financial Management Behaviour Generasi Milenial.” Jurnal Muara Ilmu Ekonomi dan Bisnis 4, no. 2 (2020): 406-413. Joseph, Chricela N. “Pengaruh Literasi Keuangan dan Faktor Demografi terhadap Perilaku Pengelolaan Keuangan Pribadi pada Dosen-Dosen Fakultas Ekonomi UKIM.” Jurnal SOSOQ 8, no. 1 (2020): 1-11. Kartawinata, Budi Rustandi dan Muhammad Ikhwan Mubaraq. “Pengaruh Kompetensi Keuangan terhadap Literasi Keuangan bagi Wanita di Makassar.” Jurnal Kajian Pendidikan Ekonomi dan Ilmu Ekonomi 2, no. 2 (2018): 87- 100. Khotimah, Siti. “Pengaruh Spiritual Quotient terhadap Tabungan Infaq Santri Ma’had Al-Jami’ah UIN Raden Intan Lampung.” Skripsi, UIN Raden Intan Lampung, 2019. Mahyarni. “Theory of Reasoned Action dan Theory of Planned Behaviour (Sebuah Kajian Historis tentang Perilaku).” Jurnal El-Riyasah 4, no. 1 (2013): 13-23. Mariastinik, Farda Hanim. “Menguji Tingkat Pengetahuan, Sikap, dan Perilaku Keuangan Pribadi Mahasiswa Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang.” Skripsi, UIN Maulana Malik Ibrahim Malang, 2017. Maslahah, Ani Agustiyani. “Pentingnya Kecerdasan Spiritual dalam Menangani Perilaku Menyimpang.” Jurnal Bimbingan Konseling Islam 4, no. 1 (2013): 1-14. Norwahida. “Analisis Diskriminan Tingkat Literasi Keuangan Mahasiswa dalam Mengelola Keuangan Pribadi.” Skripsi, UIN Alaudin Makassar, 2017. Putra, Adrie. “Pengujian Personal Financial Behaviour, Planned Behaviour terhadap Self Control Behaviour dengan Theory Planned of Behaviour.” Jurnal Ilmiah Wahana Akuntansi 9, no. 1 (2014): 1-19. Putra, Yanuar Surya “Theoritical Review: Teori Perbedaan Generasi.” Among Makarti 9, no. 18 (2016): 123-134. Rizkiawati, Nur Laili dan Nadia Asandimitra. “Pengaruh Demografi, Financial Knowledge, Financial Attitude, Locus Of Control dan Financial Self-Effiacy terhadap Financial Management Behaviour Masyarakat Surabaya.” Jurnal Ilmu Manajemen 6, no. 3 (2018): 93-107. Sabiq, Zamzami dan M. As’ad Djalali. “Kecerdasan Emosi, Kecerdasan spiritual dan Perilaku Prososial Santri Pondok Pesantren Nasyrul Ulum Pamekasan.” Jurnal Psikologi Indonesia 1, no. 2 (2012): 53-65. Sigo, Madelberta Resma Nugraheni. dkk., “Pengaruh Literasi Keuangan, Kecerdasan Spiritual dan Pendidikan Keuangan di Keluarga terhadap Pengelolaan Keuangan Mahasiswa.” Jurnal Riset Pendidikan Ekonomi 3, no. 1 (2018): 1-9. Sina, Peter Garlans dan Andris Noya. “Pengaruh Kecerdasan Spiritual terhadap Pengelolaan Keuangan Pribadi.” Jurnal Manajemen 1, no. 2 (2012): 171-188. Silooy, Marissa. “Gambaran Dampak Sikap terhadap Uang pada Perilaku Pengelolaan keuangan Pribadi.” Jurnal SOSOQ 8, no. 1 (2020): 12-21. Sugiharti, Harpa dan Kholida Atiyatul Maula. “Pengaruh Literasi Keuangan terhadap Perilaku Pengelolaan Keuangan Mahasiswa.” Journal of Accounting and Finance 4, no. 2 (2019): 804-818. Surat Edaran Otoritas Jasa Keuangan, “Nomor 30/SEOJK.07/2017, tentang Pelaksanaan Kegiatan dalam Rangka Meningkatkan Literasi Keuangan di Sektor Jasa Keuangan,” 20 Juni 2017. Tamba, Darwis. “Aplikasi Theory of Planned Behaviour untuk Memprediksi Perilaku Mahasiswa Membeli Laptop Lenovo (Studi Kasus: Mahasiswa FE-Unika Santo Thomas SU).” Jurnal Manajemen dan Bisnis 17, no. 2 (2017): 119-145. Wicaksono, Ardian Bagus dan Ita Nuryana. “Pengaruh Sikap Keuangan, Teman Sebaya, dan Kecerdasan Spiritual Melalui Kontrol Diri terhadap Perilaku Pengelolaan Keuangan.” Economic Education Analysis Journal 9, no. 3 (2020): 940- 958. Yuliani, Luk Luk Fuadah dan Taufik. “The Effect Of Financial Knowledge On Financial Literacy With Mediated By Financial Behavior In Society Of Palembang City South Sumatera.” Jurnal Ilmiah Manajemen 3, no. 9 (2019): 421- 430. Yushita, Amanita Novi. “Pentingnya Literasi Keuangan bagi Pengelolaan Keuangan Pribadi.” Jurnal Nominal 6, no. 1 (2017): 11-26. Badan Pusat Statistik Kabupaten Jepara. “Jumlah Desa/Kelurahan Menurut Kecamatan di Kabupaten Jepara.” Oktober 6, 2016. https://jeparakab.bps.go.id/statictable/2016/10/06/321/tabel�ii-1-jumlah-desa-kelurahan-menurut-kecamatan-di�kabupaten-jepara.html. “BI: Fondasi Indonesia Kuat Lakukan Transformasi Digital.” telaah.id. 21 Oktober, 2020. https://www.telaah.id/2020/10/21/bi-fondasi-indonesia-kuat�lakukan-transformasi-digital/. “Kondisi Geografis.” jepara.go.id. 7 Juni, 2021. https://jepara.go.id/profil/kondisi-geografis/. Kusnandar, Viva Budy. “Inilah Proyeksi Jumlah Penduduk Indonesia 2020.” 9 Agustus, 2019. https://databoks.katadata.co.id/datapublish/2020/01/02/inilah -proyeksi-jumlah-penduduk-indonesia-2020. “Laporan Jumlah Penduduk Berdasarkan Kelompok Umur Per Kecamatan.” Disdukcapil Kabupaten Jepara. 2 Agustus, 2020. https://disdukcapil.jepara.go.id/wpcontent/uploads/sites/84/2 020/08/02_jumlah_penduduk_kelompok_umur_kec.pdf. Nathania, Humaira. “20 Cara Mengatur Keuangan untuk Semua Usia & Penghasilan.” Juli, 2020. https://www.tokopedia.com/blog/fin-cara-mengelola-dan�mengatur-keuangan/. Otoritas Jasa Keuangan. “Literasi Keuangan.” 2017. https://www.ojk.go.id/kanal/edukasi-dan-perlindungan�konsumen/Pages/Literasi-Keuangan.aspx. Otoritas Jasa Keuangan. “Penyelenggara Fintech Terdaftar dan Berizin di OJK per 19 Februari 2020.” 2020. https://www.ojk.go.id/id/berita-dan�kegiatan/publikasi/Pages/Penyelenggara-Fintech-Terdaftar�dan-Berizin-di-OJK-per-19-Februari2020.aspx. Rahma, Athika. “Gemari Fintech, Indonesia Masuk Peringkat Ketiga Negara Pemasang Aplikasi Keuangan Terbanyak Dunia.” Juni, 2021. https://www.liputan6.com/bisnis/read/4588583/gemari�fintech-indonesia-masuk-peringkat-ketiga-negara-pemasang�aplikasi-keuangan-terbanyak-dunia. Ramadhani, Niko. “Ini Dampak Perkembangan Teknologi yang Dapat Dirasakan.” April, 2020. https://www.akseleran.co.id/blog/perkembangan-teknologi/. Waringin, Tung Desem. “Ini Penyebab Masalah Keuangan yang Sering Anda Alami.” 15 November, 2016. https://finance.detik.com/perencanaan-keuangan/d�3345345/ini-penyebab-masalah-keuangan-yang-sering-anda�alami. Yuniar, Angga. “OJK Ungkap Penyebab Tingkat Literasi Keuangan Indonesia Rendah.” 6 Agustus, 2020. https://m.merdeka.com/uang/ojk-ungkap-penyebab-tingkat�literasi-keuangan-indonesia-rendah.html. Yuswohady. “Millennial Trends 2016.” Januari, 2016. https://www.yuswohady.com/tag/generasi-milenial/
Subjects: 300 Ilmu-Ilmu Sosial > 330 Ekonomi, Perekonomian > Ekonomi Keuangan
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Syariah
Depositing User: Perpustakaan IAIN Kudus
Date Deposited: 14 Jan 2022 04:00
Last Modified: 14 Jan 2022 04:00
URI: http://repository.iainkudus.ac.id/id/eprint/6438

Actions (login required)

View Item View Item