IMPLEMENTASI METODE EDUTAINMENT MELALUI PEMBIASAAN KALIMAH THAYYIBAH PADA ANAK USIA DINI DI KINDERGARTEN AT-TAZKYA DERSALAM BAE KUDUS 2015/2016

Ni’mah, Ulfatu (2016) IMPLEMENTASI METODE EDUTAINMENT MELALUI PEMBIASAAN KALIMAH THAYYIBAH PADA ANAK USIA DINI DI KINDERGARTEN AT-TAZKYA DERSALAM BAE KUDUS 2015/2016. Undergraduate thesis, Stain Kudus.

[img] Text
cover.pdf

Download (9MB)
[img] Text
abstrak.pdf

Download (2MB)
[img] Text
daftar isi.pdf

Download (2MB)
[img] Text
bab I.pdf

Download (2MB)
[img] Text
bab II.pdf

Download (2MB)
[img] Text
bab III.pdf

Download (2MB)
[img] Text
bab IV.pdf

Download (2MB)
[img] Text
bab V.pdf

Download (2MB)
[img] Text
daftar pustaka.pdf

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan dan menganalisis tentang: 1) mengetahui konsep metode edutainment dalam pembelajaran anak usia dini melalui pembiasaan kalimah thayyibah pada anak usia dini di Kindergarten AtTazkya Dersalam Bae Kudus, (2) implementasi metode edutainment melalui pembiasaan kalimah thayyibah pada anak usia dini di Kindergarten At-Tazkya Dersalam Bae Kudus, (3) problematika implementasi metode edutainment terhadap pembiasaan kalimah thayyibah pada anak usia dini di kindergarten AtTazkya Dersalam Bae Kudus. Penelitian ini merupakan jenis penelitian kualitatif. Sesuai dengan obyek kajian, maka penelitian ini adalah penelitian lapangan. Disini peneliti mengambil lokasi di Kindergarten At-Tazkya Dersalam Kudus. Metode pengumpulan data yang dilakukan adalah dengan metode observasi, wawancara dan dokumentasi. Sedangkan analisis data dilakukan dengan deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1)Adanya pembiasaan kalimah thayyibah dengan menggunakan metode edutainment pada anak usia dini di Kindergarten At-Tazkya menggunakan konsep pembelajaran yang menyenangkan melalui penggunaan celetukan-celetukan Islami dan pemberian warna kalimah thayyibah dalam bentuk kaligrafi 2) Pembiasaan kalimah thayyibah bagi anak usia dini di Kindergarten At-Tazkya Dersalam Kudus diimplementasikan untuk membiasakan anak usia dini mengucapkan kalimah thayyibah agar anak mengenal dan mengingat Allah SWT dimanapun merupakan program pembelajaran dalam meningkatkan perkembangan agama khususnya aqidah dan akhlak. 3)Problematika pembiasaan kalimah thayyibah bagi anak usia dini dari anasir pelaksanaan yang berisi: (1)waktu yang dibutuhkan cukup lama untuk membiasakan anak mengucapkan kalimah thayyibah dalam kehidupan sehari-hari, (2)sistem penilaian yang bersifat afeksi.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Implementasi; Edutainment; Kalimah Thayyibah
Subjects: 200 Agama
300 Ilmu-Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > Metode Belajar Mengajar, Kegiatan Belajar Mengajar
300 Ilmu-Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > Pendidikan Dasar > Sekolah Dasar (SD, TK, Play Group)
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam (PAI)
Depositing User: Perpustakaan IAIN Kudus
Date Deposited: 25 Feb 2017 03:40
Last Modified: 25 Feb 2017 03:40
URI: http://repository.iainkudus.ac.id/id/eprint/714

Actions (login required)

View Item View Item