Upaya Pembentukan Sikap Tasamuh Sebagai Penguat Ukhwah Islamiyah Siswa SMPN 1 Welahan Jepara

Yazid, Khusnul (2022) Upaya Pembentukan Sikap Tasamuh Sebagai Penguat Ukhwah Islamiyah Siswa SMPN 1 Welahan Jepara. Undergraduate thesis, IAIN KUDUS.

[img] Text
01 COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
02 ABSTRAK.pdf

Download (68kB)
[img] Text
03 DAFTAR ISI.pdf

Download (80kB)
[img] Text
04 BAB I.pdf

Download (105kB)
[img] Text
05 BAB II.pdf

Download (338kB)
[img] Text
06 BAB III.pdf

Download (116kB)
[img] Text
07 BAB IV.pdf

Download (297kB)
[img] Text
08 BAB V.pdf

Download (78kB)
[img] Text
09 DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (80kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) Upaya Pembentukan Sikap Tasamuh Pada Siswa SMPN 1 Welahan Jepara (2) Faktor Pendukung Dan Penghambat Dalam Pembentukan Sikap Tasamuh Siswa di SMPN 1 Welahan Jepara (3) Pola Pembentukan Sikap Tasamuh Siswa Sebagai Penguat Ukhwah Islamiyah Dalam Lingkup di SMPN 1 Welahan Jepara. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan subyek penelitian kepala sekolah, pendidik, dan peserta didik. Penelitian ini mengunakan teknik penelitian dan metode observasi, dokumentasi, dan wawancara secara langsung di SMPN 1 Welahan Jepara. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa: 1). Upaya pembentukan sikap tasamuh pada siswa terdapat tiga cara yaitu melalui keteladanan, pendidikan, dan interaksi sosial. 2) faktor pendukung dalam pembentukan sikap tasamuh siswa di SMPN 1 Welahan Jepara dipengaruhi oleh faktor internal dan eksternal. Faktor internal meliputi kecerdasan spiritual peserta didik, kontrol diri dalam menjaga situasi dan tindakan, kemauan untuk berempati antar peserta didik untuk saling memahami dan menghormati. Kemudian faktor eksternal diantaranya kerjasama antara pendidik dan orang tua dalam memberikan pengetahuan ilmu, bimbingan, perhatian, dan komunikasi yang intens terhadap anak, juga lingkungan yang kondusif dengan membangun interaksi sosial tanpa memandang kelompok, derajat, atau agama (sama) sedangkan faktor penghambat yaitu penggunaan teknologi (gadget) yang belum maksimal untuk hal yang bermanfaat. 3) pola pembentukan sikap tasamuh siswa sebagai penguat ukhwah Islamiyah dalam lingkup di SMPN 1 Welahan Jepara yaitu dengan keseimbangan pola asuh pendidik dan orang tua yang berkesinambungan, dalam menanamkan pembiasaan untuk saling menghormati satu sama lain dari perkataan atau tindakan, membangun interaksi sosial dengan cara tidak membedakan satu dengan yang lainnya dan gotong-royong untuk kemajuan bersama.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Pembentukan sikap tasamuh, faktor pendukung dan penghambat, pola pembentukan sikap tasamuh sebagai penguat ukhwah Islamiyah
Subjects: Filsafat, Dakwah, Pendidikan dan Pembaharuan Islam > Pendidikan Islam
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam (PAI)
Depositing User: Perpustakaan IAIN Kudus
Date Deposited: 07 Mar 2023 06:18
Last Modified: 07 Mar 2023 06:18
URI: http://repository.iainkudus.ac.id/id/eprint/8946

Actions (login required)

View Item View Item