Konsep Pemimpin Dalam Al-Qur’an (Studi Tafsir Al-Maraghi Karya Ahmad Musthafa Al-Maraghi)

Marzuqi, Ahmad Afif (2022) Konsep Pemimpin Dalam Al-Qur’an (Studi Tafsir Al-Maraghi Karya Ahmad Musthafa Al-Maraghi). Undergraduate thesis, IAIN KUDUS.

[img] Text
1. COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
2. ABSTRAK.pdf

Download (438kB)
[img] Text
3. DAFTAR ISI.pdf

Download (345kB)
[img] Text
4. BAB I.pdf

Download (608kB)
[img] Text
5. BAB II.pdf

Download (724kB)
[img] Text
6. BAB III.pdf

Download (367kB)
[img] Text
7. BAB IV.pdf

Download (712kB)
[img] Text
8. BAB V.pdf

Download (356kB)
[img] Text
9. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (332kB)

Abstract

Penelitian ini mengkaji tentang konsep pemimpin dalam al-Qur’an (Studi Tafsir al-Maraghi Karya Ahmad Musthafa al-Maraghi). Metode penelian yang digunakan adalah Studi Kepustakaan (library research) dengan sumber primer yang berupa Tafsir al-Maraghi karya Ahmad Musthafa al-Maraghi dan referensi sekundernya berupa bubu-buku tentang kepemimpinan dan lain sebagainya. Selanjutnya, data-data yang terkumpul digabungkan menjadi satu-kesatuan yang utuh. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui konsep kepemimpinan karakter pemimpin menurut al-Qur’an berdasarkan Tafsir al-Maraghi. Dan rtelevansi konsep kepemimpinan al-Maraghi pada era sekarang. Hasil temuan menunjukan bahwa kepemimpinan yang sesuai dengan al-Qur’an yaitu kepemimpinan seperti yang telah dicontohkan oleh Rasulallah SAW. Selain itu, pemimpin juga harus memiliki karakter kepemimpinan. Diantaranya adil dan amanah dalam menjalankan tugasnya. Memiliki sikap kebijaksana dalam mengambil ataupun membuat keputusan dan rendah hati terhadap masyarakatnya, serta memiliki sifat zuhud. Berdasarkan analisis dari beberapa data yang telah terkumpul maka dapat ditarik simpulan baha jika dikaitkan dengan kepemimpinan, maka seorang pemimpin harus mempunyai kebijakan, harus mengarah kepada tujuan hidup rakyatnya yaitu mencapai hidup sejahtera bahagia dunia akhirat. Maka kehidupan bermayarakat agar mereka bekerja bukan karena bertujuan untuk cari muka, nama besar, menumpuk harta, menggapai kemewahan dunia, pangkat dan kedudukan, kehormatan dan popularitas. Berdasarkan penjelasan tersebut dikatakan yaitu tafsir yang dilakukan al-Maraghi bercorak penafsiran al-Adabi al-Ijtima’i. Disebabkan pada penafsirannya membahas mengenai kajian ringan sehingga pembaca bisa memahami dengan mudah. Selain itu beliau melakukan penafsiran Al-Qur’an berdasarkan Tartibul mushaf yakni dilakukan secara menyeluruh mulai dari al-Fatihah hingga an-Nas, analisinya secara global namun cenderung secara lughawi/ adabi.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorKarim, AbdulUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: al-Maraghi, konsep, kepemimpinan, amanah, jujur, adil
Subjects: Al-Qur`an dan Ilmu yang berkaitan > Kandungan Al-Qur`an
Divisions: Fakultas Ushuluddin > Ilmu Quran Tafsir
Depositing User: Perpustakaan IAIN Kudus
Date Deposited: 21 Mar 2023 01:55
Last Modified: 21 Mar 2023 01:55
URI: http://repository.iainkudus.ac.id/id/eprint/9370

Actions (login required)

View Item View Item