PERAN WARUNG MIKRO BANK SYARIAH MANDIRI KUDUS DALAM PENGEMBANGAN USAHA MIKRO, KECIL DAN MENENGAH (UMKM) DI KUDUS

Kasdi, Abdurrohman (2015) PERAN WARUNG MIKRO BANK SYARIAH MANDIRI KUDUS DALAM PENGEMBANGAN USAHA MIKRO, KECIL DAN MENENGAH (UMKM) DI KUDUS. EQUILIBRIUM PASCASARJANA STAIN KUDUS, 3 (2). ISSN ISSN: 2355-0228 (print) | ISSN: 2502-8316 (online)

Full text not available from this repository.
Official URL: http://journal.stainkudus.ac.id/index.php/equilibr...

Abstract

Kajian ini adalah kajian lapangan dengan menggunakan pendekatan kualitatif-deskriptif. Data diperoleh dengan metode wawancara, pengamatan dan dokumentasi. Sumber data dalam kajian ini adalah pelaku UMKM di Kabupaten Kudus yang menjadi nasabah Warung Mikro BSM Kudus dan pengelola Warung Mikro BSM Kudus. Uji keabsahan data dengan teknik triangulasi dan analisis data dengan metode huberman dan Milles. hasil kajian menunjukkan bahwa implementasi pembiayaan Warung Mikro BSM Kudus yang ditujukan kepada pelaku UMKM menggunakan akad murabahah dan telah dilaksanakan sesuai dengan prosedur. Warung Mikro BSM Kudus berperan dalam mengatasi kendala pelaku UMKM di Kabupaten Kudus, khususnya dalam permodalan, sehingga para pelaku UMKM dapat meningkatkan omset penjualannya, laba dan asset. Faktor pendukung dan penghambat implementasi Warung Mikro BSM Kudus berasal dari dalam (internal) dan dari luar (eksternal).

Item Type: Article
Subjects: Sosial dan Budaya Islam > Ekonomi Islam
300 Ilmu-Ilmu Sosial > 330 Ekonomi, Perekonomian > Koperasi
300 Ilmu-Ilmu Sosial > 330 Ekonomi, Perekonomian > Produksi dan Industri
Divisions: Karya Ilmiah > Artikel Jurnal
Depositing User: UPPI STAIN Kudus
Date Deposited: 27 Apr 2017 02:25
Last Modified: 28 Apr 2017 04:00
URI: http://repository.iainkudus.ac.id/id/eprint/958

Actions (login required)

View Item View Item