Pembentukan Karakter Religius Siswa melalui Program Khotmil Qur’an di MI NU Imaduddin Hadiwarno Mejobo Kudus

Putri, Mutiara Ananda (2023) Pembentukan Karakter Religius Siswa melalui Program Khotmil Qur’an di MI NU Imaduddin Hadiwarno Mejobo Kudus. Undergraduate thesis, IAIN KUDUS.

[img] Text
01. COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
02. ABSTRAK.pdf

Download (559kB)
[img] Text
03. DAFTAR ISI.pdf

Download (482kB)
[img] Text
04. BAB I.pdf

Download (849kB)
[img] Text
05. BAB II.pdf

Download (836kB)
[img] Text
06. BAB III.pdf

Download (502kB)
[img] Text
07. BAB IV.pdf

Download (819kB)
[img] Text
08. BAB V.pdf

Download (475kB)
[img] Text
09. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (487kB)

Abstract

Tujuan penelitian ini yaitu untuk mendeskripsikan Pembentukan Karakter Religius Siswa melalui Program Khotmil Qur’an di MI NU Imaduddin Hadiwarno Mejobo Kudus, meliputi: 1) mendeskripsikan tentang konsep pembentukan karakter religius siswa melalui program khotmil Qur’an di MI NU Imaduddin Hadiwarno Mejobo Kudus; 2) mendeskripsikan apa saja faktor pendukung dan penghambat dari pembentukan karakter religius melalui program khotmil Qur’an di MI NU Imaduddin Hadiwarno Mejobo Kudus. Metode penelitian ini mengunakan jenis penelitian kualitatif. Penelitian ini dilakukan di MI NU Imaduddin Hadiwarno Mejobo Kudus. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan metode wawancara, observasi, dan dokumentasi. Serta pengujian keabsahan data berupa uji kredibilitas yakni menggunakan trianggulasi sumber dan trianggulasi teknik. Data yang diperoleh kemudian dianalisis dengan reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil yang diperoleh dari penelitian ini menunjukkan bahwa 1) konsep pembentukan karakter religius siswa melalui program khotmil Qur’an dengan tujuan siswa dapat mengimplementasikan karakter religius yang tercermin dari kegiatan Khotmil Qur’an seperti adanya ingin memperbaiki bacaan Al Qur’an, takut kepada Allah SWT, toleransi, dan lain sebagainya ke kehidupan sehari-hari, 2) faktor pendukung dalam pembentukan karakter religius siswa melalui program khotmil Qur’an adalah motivasi siswa dan lingkungan siswa. Sedangkan faktor penghambat dalam pembentukan karakter religius siswa melalui program khotmil Qur’an yaitu sarana dan prasarana.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorMubarok, HusniUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Karakter Religius Siswa, Program Khotmil Qur’an
Subjects: 300 Ilmu-Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 370.1 Filsafat dan Teori Pendidikan > 370.114 Etika Pendidikan, Pendidikan Karakter
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah (PGMI)
Depositing User: Perpustakaan IAIN Kudus
Date Deposited: 15 Aug 2024 01:39
Last Modified: 15 Aug 2024 01:39
URI: http://repository.iainkudus.ac.id/id/eprint/11979

Actions (login required)

View Item View Item