Implementasi Strategi Pembelajaran Ekspositori Pada Pelajaran Pendidikan Agama Islam Dalam Memotivasi Belajar Peserta Didik dikelas XI (Sebelas) Sekolah Menengah Atas (SMA) Negeri 3 Demak Tahun Ajaran 2019/2020

Khafiludin, Muhammad Rois (2020) Implementasi Strategi Pembelajaran Ekspositori Pada Pelajaran Pendidikan Agama Islam Dalam Memotivasi Belajar Peserta Didik dikelas XI (Sebelas) Sekolah Menengah Atas (SMA) Negeri 3 Demak Tahun Ajaran 2019/2020. Undergraduate thesis, IAIN KUDUS.

[img] Text
1. COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
2. ABSTRAK.pdf

Download (561kB)
[img] Text
3. DAFTAR ISI.pdf

Download (274kB)
[img] Text
4. BAB I.pdf

Download (599kB)
[img] Text
5. BAB II.pdf

Download (568kB)
[img] Text
6. BAB III.pdf

Download (389kB)
[img] Text
7. BAB IV.pdf

Download (545kB)
[img] Text
8. BAB V.pdf

Download (427kB)
[img] Text
9. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (398kB)

Abstract

Tujuan penelitian ini yang penulis lakukan ini adalah: 1) untuk mengetahui implementasi strategi pembelajaran ekspositori pada pelajaran Pendidikan Agama Islam dalam memotivasi belajar peserta didik dikelas XI (Sebelas) SMA N 3 Demak, 2) untuk mengetahui faktor pendukung implementasi strategi pembelajaran ekspositori pada pelajaran Pendidikan Agama Islam dalam memotivasi belajar peserta didik dikelas XI (Sebelas) SMA N 3 Demak, 3) untuk mengetahui faktor penghambat implementasi strategi pembelajaran ekspositori pada pelajaran Pendidikan Agama Islam dalam memotivasi belajar peserta didik dikelas XI (Sebelas) SMA N 3 Demak. Penelitian ini merupakan penelitian lapangan (field research) menggunakan pendekatan kualitatif metode deskriptif. Pertimbangan menggunakan metode ini adalah untuk mengungkapkan realitas dan aktualitas mengenai implementasi strategi pembelajaran ekspositori pada pelajaran Pendidikan Agama Islam dalam memotivasi belajar peserta didik dikelas XI (Sebelas) Sekolah Menengah Atas (SMA) Negeri 3 Demak Tahun Ajaran 2019/2020. Dalam pengumpulan data, peneliti menggunakan empat metode yakni: observasi, wawancara, dokumentasi dan pengambilan sampling informan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: 1) Implementasi strategi pembelajaran ekspositori yang diterapkan oleh guru Pendidikan Agama Islam adalah dengan memberikan tambahan materi Pendidikan Agama Islam secara luas dari berbagai sumber (selain buku paket) dan meningkatkan motivasi, keaktifan dan semangat belajar peserta didik. Dalam penerapan metode ekspositori peserta didik dituntut untuk aktif dalam menangkap informasi yang diberikan oleh guru, kemudian secara mandiri dan produktif peserta didik menyampaikan hasil serapannya dengan melakukan diskusi di depan kelas. Metode ini dinilai oleh guru dan peserta didik dapat meningkatkan semangat dan menghilangkan rasa bosan. 2) Faktor pendukung yaitu guru telah mengetahui karakter atau kompetensi dari peserta didik sehingga dapat menyesuaikan kondisi sosial peserta didik dengan materi yang diajarkan. Faktor lain adalah adanya kerjasama yang baik antar teman di kelas XI sehingga menciptakan kondisi yang tenang dan kondusif. 3) Faktor penghambat yaitu minimnya fasilitas sarana pra sarana kelas untuk memudahkan peserta didik agar dapat dengan mudah dalam penerapan strategi pembelajaran ekspositori.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Ekspositori, Pendidikan Agama Islam (PAI), Motivasi Belajar
Subjects: 300 Ilmu-Ilmu Sosial > 370 Pendidikan
300 Ilmu-Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > Metode Belajar Mengajar, Kegiatan Belajar Mengajar
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam (PAI)
Depositing User: Perpustakaan IAIN Kudus
Date Deposited: 22 Apr 2021 03:57
Last Modified: 22 Apr 2021 03:57
URI: http://repository.iainkudus.ac.id/id/eprint/3952

Actions (login required)

View Item View Item