PERLINDUNGAN KHUSUS PADA ANAK

Farida, Farida (2013) PERLINDUNGAN KHUSUS PADA ANAK. UPPI STAIN Kudus.

[img] Slideshow
BPMPKB.pptx

Download (61kB)

Abstract

Berdasar UU RI No 11 tahun 2012ntentang sistem peradilan bagi anak, menimbang: Anak merupakan amanah dan karunia dari Tuhan Yang Maha Esa yang memiliki harkat dan martabat sebagai manusia seutuhnya. Untuk menjaga harkat dan martabatnya, anak berhak mendapat perlindungan khusus, terutama perlindungan hukum dalam sistem peradilan. Indonesia sebagai Negara Pihak dalam konvensi hak-hak anak yang mengatur prinsip perlindungan hukum terhadap anak memiliki kewajiban untuk memberikan perlindungan khusus terhadap anak yang berhadapan dengan hukum.

Item Type: Other
Subjects: 300 Ilmu-Ilmu Sosial > 340 Hukum
Depositing User: UPPI STAIN Kudus
Date Deposited: 02 Mar 2017 09:58
Last Modified: 02 Mar 2017 09:58
URI: http://repository.iainkudus.ac.id/id/eprint/754

Actions (login required)

View Item View Item