Azzahro, Nadinda Virza (2022) Pengaruh Kualitas Pelayanan dan Lokasi Terhadap Kepuasan Nasabah Pada Bank Syariah Indonesia (BSI) Kantor Cabang Kudus. Undergraduate thesis, IAIN KUDUS.
Text
1. COVER.pdf Download (1MB) |
|
Text
2. ABSTRAK.pdf Download (142kB) |
|
Text
3. DAFTAR ISI.pdf Download (195kB) |
|
Text
4. BAB I.pdf Download (280kB) |
|
Text
5. BAB II.pdf Download (645kB) |
|
Text
6. BAB III.pdf Download (457kB) |
|
Text
7. BAB IV.pdf Download (675kB) |
|
Text
8. BAB V.pdf Download (148kB) |
|
Text
9. DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (294kB) |
Abstract
Kualitas pelayanan pada Bank Syariah Kantor cabang Kudus mempunyai kecenderungan ketidakpuasan nasabah dalam pelayanan dan lokasi, hal tersebut mempunyai dampak ke dalam aspek kepercayaan pada masyarakat luas khususnya di kota Kudus. Oleh karena itu, dalam penelitian ini berusaha mencari tau apakah kualitas pelayanan dan juga lokasi memiliki pengaruh yang signifikan terhadap kepuasan nasabah ataukah tidak. Metode yang di gunakan dalam penelitian ini adalah kuantitaif dengan Field Research. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas pelayanan dan pengaruh lokasi terhadap kepuasan nasabah BSI kantor cabang Kudus. Objek penelitian ini adalah nasabah yang pernah melakukan transaksi di BSI kantor cabang Kudus. Pengumpulan data dilakukan menggunakan penyebaran kuisioner kepada nasabah. Metode analisis yang digunakan adalah analisis regresi berganda. Hasil penelitian menunjukan variabel kualitas pelayanan secara signifikan terdapat pengaruh positif terhadap keluasan nasabah, hal ini dapat terlihat dari hasil hipotesis kualitas pelayanan yang menunujukan nilai T hitung lebih besar dari pada T tabel (4,165 > 1,988). Variabel lokasi menunjukan terdapat perngaruh posistif dan signikikan terhadap kepuasan nasabah, hipotesis lokasi menunjukan nilai T hitung lebih besar dari pada T tabel (2,683 > 1,988), sehingga Ho ditolak dan Ha diterima
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kualitas Pelayanan, Lokasi, Kepuasan Nasabah |
Subjects: | Sosial dan Budaya Islam > Ekonomi Islam 300 Ilmu-Ilmu Sosial > 330 Ekonomi, Perekonomian > Ekonomi Keuangan |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Syariah |
Depositing User: | Perpustakaan IAIN Kudus |
Date Deposited: | 09 Feb 2023 02:15 |
Last Modified: | 09 Feb 2023 02:15 |
URI: | http://repository.iainkudus.ac.id/id/eprint/8400 |
Actions (login required)
View Item |