POLA PENANAMAN NILAI-NILAI AQIDAH ISLAM PADA KELUARGA MUSLIM TIONGHOA DI KECAMATAN DUKUHSETI PATI

MUSTAMIROH, MUSTAMIROH (2018) POLA PENANAMAN NILAI-NILAI AQIDAH ISLAM PADA KELUARGA MUSLIM TIONGHOA DI KECAMATAN DUKUHSETI PATI. Undergraduate thesis, IAIN KUDUS.

[img] Text
1. COVER.pdf

Download (630kB)
[img] Text
2. ABSTRAK.pdf

Download (236kB)
[img] Text
3. DAFTAR ISI.pdf

Download (259kB)
[img] Text
4. BAB I.pdf

Download (616kB)
[img] Text
5. BAB II.pdf

Download (811kB)
[img] Text
6. BAB III.pdf

Download (418kB)
[img] Text
7. BAB IV.pdf

Download (507kB)
[img] Text
8. BAB V.pdf

Download (337kB)
[img] Text
9. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (377kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui 1) Dapat mengetahui bagaimana pola penanaman nilai aqidah Islam dalam keluarga Islam Tionghoa di Kecamatan Dukuhseti Kabupaten Pati 2) Faktor pendukung dan penghambat dalam pola penanaman nilai aqidah Islam dalam keluarga Muslim Tionghoa di Kecamatan Dukuhseti Kabupaten Pati. Penelitian ini dikembangkan oleh peneliti menggunakan penelitian kualitatif yang menitik beratkan pada data di lapangan. Metode penelitian kualitatif sering disebut juga metode penelitian naturalistik karena penelitiannya dilakukan pada kondisi yang alamiah (Natural Setting). Data yang akan diteliti bukan berupa angka-angka, akan tetapi data berupa keadaan lapangan dalam bentuk (1) Observasi, penulis secara langsung mengamati aktivitas belajar siswa pada saat pembelajaran dilaksanakan. (2) Interview, untuk mengetahui tanggapan siswa dan kolaborator. (3) Dokumentasi, untuk mengumpulkan data pendukung penelitian bersifat dokumenter. Pembahasan hasil penelitian menujukkan bahwa: Pola penanaman nilai aqidah Islam dalam keluarga Muslim Tionghoa Kecamatan Dukuhseti Kabupaten Pati yaitu Perann keluarga menanamkan pada diri anak semenjak usia dini Menanamkan Nilai-nilai Akidah Islam, Nilai-nilai ibadah terhadap Allah, Nilai-nilai akhlak. Nilai-nilai keislaman disekolah yaitu 1) Nilai Tauhid (teosentrisme), 2) Nilai Sosial (humanisme), 3) Nilai Akhlak, dan 4).Nilai Ibadah. Faktor pendukung adalah orang tua memberi motivasi serta pendidikan agama Islam yang baik secara telaten dan sabar, Masyarakat menerima kedatangan etnis Tionghoa dan memberi dukungan yang besar oleh para masyarakat pribumi terhadap Muslim Tionghoa sedangkan faktor penghambatnya adalah masyarakat menganggap kami sebagai warga yang beda dengan orang pribumi, masyarakat yang kurang memperoleh pendidikan tentang kerukunan antar suku maupun etnis, serta kurangnya komunikasi yang baik antara anak dengan orang tua serta denga warga sekitar.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Penanaman Nilai-nilai; Aqidah Islam; Etnis Tionghoa
Subjects: Aqaid dan Ilmu Kalam
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam (PAI)
Depositing User: Perpustakaan IAIN Kudus
Date Deposited: 22 Apr 2019 02:23
Last Modified: 22 Apr 2019 02:23
URI: http://repository.iainkudus.ac.id/id/eprint/2370

Actions (login required)

View Item View Item