penerapan produk pembiayaan qardhul hasan di BMT As Salam Demak

Mahmudah, Naila Musyahida (2017) penerapan produk pembiayaan qardhul hasan di BMT As Salam Demak. Undergraduate thesis, STAIN KUDUS.

[img] Text
01. COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
02. ABSTRA.pdf

Download (924kB)
[img] Text
03. DAFTAR ISI.pdf

Download (2MB)
[img] Text
04. BAB I.pdf

Download (3MB)
[img] Text
05. BAB II.pdf

Download (5MB)
[img] Text
06. BAB III.pdf

Download (3MB)
[img] Text
07. BAB IV.pdf

Download (4MB)
[img] Text
08. BAB V.pdf

Download (2MB)
[img] Text
09. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (1MB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah pertama, untuk mengetahui bagaiman mekanisme pelaksanaan produk pembiayaan qardhul hasan. kedua, untuk mengetahui apa saja faktor penghambat dan pendukung dari penerapan produk pembiayaan qardhul hasan di BMT As Salam Demak. Metode penelitian yang digunakan adalah pertama, penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian lapangan (field research), sumber data penelitiannya dengan data primer dan data skunder, teknik pengumpulan data dengan observasi, wawancara dan dokumentasi. Kedua, obyek penelitian adalah masalah-maslah yang terkait dalam penerapan pembiayaan qardhul hasan dan apa saja faktor penghambat dan pendukung dalam pembiayaan qardhul hasan. Berdasarkan penelitian diatas BMT As Salam Demak dalam penerapan produk pembiayaan qardhul hasan sudahlah berjalan dengan baik, dengan pencapaian dalam pembiayaan qardhul hasan mencapai 25%, meskipun tebilang sedikit dalam pemberian pembiayaan tersebut karena pembiayaan ini sangatlah rentan akan terjadinya pembiayaan bermasalah. Dalam penerapan produk pembiayaan qardhul hasan pihak BMT pastilah mengalami adanya faktor penghambat dan pendukung, salah satu faktor penghambatnya adalah sumber dana yang masih jadi satu dengan pembiayaan lainnya, sedangkan faktor pendukungnya dari pembiayaan ini adalah pencairan dana yang sangat cepat dan sangat membantu untuk masyarakat.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Pembiayaan; Pembiayaan Qardhul Hasan; Baitul Maal Wa Tamwil (BMT)
Subjects: Fiqih > Mu`alamat
Fiqih > Mu`alamat > Bank, termasuk Baitul Mal wat Tamwil
Divisions: Fakultas Syariah > Ekonomi Syariah
Depositing User: Perpustakaan IAIN Kudus
Date Deposited: 24 May 2019 02:47
Last Modified: 24 May 2019 02:47
URI: http://repository.iainkudus.ac.id/id/eprint/2617

Actions (login required)

View Item View Item