MEMAHAMI KONSEP HERMENEUTIKA KRITIS HABERMAS

Atabik, Ahmad (2013) MEMAHAMI KONSEP HERMENEUTIKA KRITIS HABERMAS. FIKRAH STAIN KUDUS, 1 (2). pp. 449-464.

Full text not available from this repository.
Official URL: http://journal.stainkudus.ac.id/index.php/Fikrah/a...

Abstract

Artikel ini coba menguak tentang teori hermeneutika kritis Habermas. Teori hermeneutika kritis Habermas merupakan sebuah terobosan baru untuk menjembatani ketegangan antara obyektifitas dengan subyektifitas, antara yang idealitas dengan realitas, antara yang teoritis dengan yang praktis. Dan inilah sebuah prestasi Habermas dalam disiplin hermeneutika. Hermeneutika yang awal mulanya berkutat pada wilayah idealisme, oleh Habermas telah ditarik secara paksa turun untuk bisa memahami lapangan realisme-empiris. Pada era ini aspek subyektifitas dan obyektifitas sudah mulai diperhitungkan untuk menafsirkan tek dan realitas sosial. Hal ini sebagai upaya untuk mengcounter balik terhadap arogansi ilmu eksakta yang mulai mendominasi wilayah ilmu-ilmu sosial dan humaniora. Kata Kunci: Hermeneutika, Kritis, Habermas

Item Type: Article
Subjects: 100 Filsafat dan Psikologi
100 Filsafat dan Psikologi > 190 Filsafat Barat Modern
Divisions: Karya Ilmiah > Artikel Jurnal
Depositing User: UPPI STAIN Kudus
Date Deposited: 14 Feb 2017 08:37
Last Modified: 14 Feb 2017 08:37
URI: http://repository.iainkudus.ac.id/id/eprint/590

Actions (login required)

View Item View Item