Al Amin, Muhammad Bilal Anas (2021) Model Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Berorientasi Bela Negara Di Smp Iq Al-Husna Mayong Jepara. Undergraduate thesis, IAIN Kudus.
Text
1. BAGIAN DEPAN.pdf Download (959kB) |
|
Text
2. ABSTRAK.pdf Download (264kB) |
|
Text
3. DAFTAR ISI.pdf Download (274kB) |
|
Text
4. BAB I.pdf Download (503kB) |
|
Text
5. BAB II.pdf Download (646kB) |
|
Text
6. BAB III.pdf Download (395kB) |
|
Text
7. BAB IV.pdf Download (550kB) |
|
Text
8. BAB V.pdf Download (348kB) |
|
Text
9. DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (337kB) |
Abstract
SMP IQ al-Husna Mayong Jepara adalah profil sekolah yang termasuk dalam sekolah yang menerapkan sistem pendidikan disiplin tinggi. Di bawah yayasan al-Husna sekolah ini mempunyai nilai disiplin, nasionalis, dan keteladanan yang tinggi, yang kesemua nilai ini sangat berkaitan dengan upaya bela negara. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah bagaimana relasional pembelajaran agama Islam di SMP IQ al-Husna Mayong Jepara dengan pendidikan bela negara. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif yaitu penelitian yang menggambarkan keadaan sebenarnya dari fenomena objek yang diteliti. Adapun yang menjadi tolak ukur dampak pola asuh permisif orang tua terhadap perkembangan kepribadian remaja adalah hasil wawancara, observasi, dokumentasi dan trianggulasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa : 1) Model pembelajaran Agama Islam di SMP IQ al-Husna Mayong Jepara yaitu melalui proses pembelajaran di kelas dan melalui kegiatan keagamaan di luar kelas. 2) Relasional pembelajaran agama Islam di SMP IQ al-Husna Mayong Jepara dengan pendidikan bela negara yaitu tujuan dalam pendidikan bela negara pada siswa adalah untuk mewujudkan siswa yang berakhlak mulia, yang jauh dari kekerasan, tidak terjerumus pada paham-paham yang bersifat radikal, dan tidak mengesampingkan nilai-nilai kebangsaan. Dan 3) Faktor pendukung dan penghambat pelaksanaan program pendidikan bela negara di SMP IQ al-Husna Mayong Jepara terdiri dari faktor internal dan faktor eksternal
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | Filsafat, Dakwah, Pendidikan dan Pembaharuan Islam > Pendidikan Islam 300 Ilmu-Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > Metode Belajar Mengajar, Kegiatan Belajar Mengajar |
Divisions: | Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam (PAI) |
Depositing User: | Perpustakaan IAIN Kudus |
Date Deposited: | 29 Dec 2021 08:24 |
Last Modified: | 29 Dec 2021 08:24 |
URI: | http://repository.iainkudus.ac.id/id/eprint/6273 |
Actions (login required)
View Item |