Persepsi Jama’ah Al-Khidmah Terhadap Pembacaan Ayat-ayat Al-Qur’an Dalam Ritual Pitulasan (Studi Living Qur'an di Mushola Miftahul Huda Desa Ngroto Kecamatan Gubug Kabupaten Grobogan)

Aryani, Noviani Dwi (2023) Persepsi Jama’ah Al-Khidmah Terhadap Pembacaan Ayat-ayat Al-Qur’an Dalam Ritual Pitulasan (Studi Living Qur'an di Mushola Miftahul Huda Desa Ngroto Kecamatan Gubug Kabupaten Grobogan). Undergraduate thesis, IAIN KUDUS.

[img] Text
1. COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
2. ABSTRAK.pdf

Download (410kB)
[img] Text
3. DAFTAR ISI.pdf

Download (360kB)
[img] Text
4. BAB I.pdf

Download (611kB)
[img] Text
5. BAB II.pdf

Download (823kB)
[img] Text
6. BAB III.pdf

Download (485kB)
[img] Text
7. BAB IV.pdf

Download (809kB)
[img] Text
8. BAB V.pdf

Download (371kB)
[img] Text
9. DAPUS.pdf

Download (437kB)

Abstract

Penelitian ini mengkaji tentang kegiatan keagamaan yang dilaksanakan setiap satu bulan sekali pada malam 17 bulan Qomariyyah oleh seluruh jamaah al-khidmah di desa Ngroto. Ritual pitulasan merupakan majelis dzikir dan pembacaan manaqib Syekh Abdul Qadir Al-Jailany serta maulidurrosul SAW. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui proses ritual pitulasan dan mengetahui pemaknaan jamaah terhadap ayat-ayat al-Qur’an dalam ritual pitulasan. Penelitian ini termasuk dalam penelitian lapangan (Field research) dengan pendekatan kualitatif dan teknik pengumpulan data menggunakan metode observasi, wawancara, dokumentasi. Sumber data yang diperoleh dalam penelitian ini dari sumber data primer, sumber data sekunder dan penelitian terdahulu yang relevan. Langkah-langkah teknis analisis data meliputi data reduction, data display dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penulis menemukan dua jawaban dari rumusan masalah. Pertama, proses pelaksanaan ritual pitulasan meliputi sholat maghrib berjamaah, tawassul (membaca hadrah dan al-Fatihah), Istighosah, membaca surah Yasin, membaca manaqib Syekh Abdul Qadir al-Jailani, dzikir dan tahlil, maulidurrasul, mauidzoh hasanah dan doa penutup. Kedua, persepsi jamaah al-khidmah terhadap ayat-ayat al-Qur’an yaitu surah yang agung, sebagai bentuk berdoa dan ikhtar untuk memperlancar hajat, keselamatan dunia akhirat, dapat memberikan ketenangan jiwa serta mempererat terjalinnya tali silaturrahmi.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorHanafi, AbdullahUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Persepsi , Pembacaan Ayat-Ayat al-Qur’an, Ritual Pitulasan
Subjects: Al-Qur`an dan Ilmu yang berkaitan
Divisions: Fakultas Ushuluddin > Ilmu Quran Tafsir
Depositing User: Perpustakaan IAIN Kudus
Date Deposited: 14 Aug 2024 03:25
Last Modified: 14 Aug 2024 03:25
URI: http://repository.iainkudus.ac.id/id/eprint/11968

Actions (login required)

View Item View Item