Manajemen Pondok Pesantren Nurul Huda dalam Membina Keagamaan Masyarakat di Kabupaten Pati Tahun 2021

Fajar, Fandi Ahmad (2023) Manajemen Pondok Pesantren Nurul Huda dalam Membina Keagamaan Masyarakat di Kabupaten Pati Tahun 2021. Undergraduate thesis, IAIN KUDUS.

[img] Text
1. COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
2. ABSTRAK.pdf

Download (193kB)
[img] Text
3. DAFTAR ISI.pdf

Download (239kB)
[img] Text
4. BAB I.pdf

Download (299kB)
[img] Text
5. BAB II.pdf

Download (467kB)
[img] Text
6. BAB III.pdf

Download (258kB)
[img] Text
7. BAB IV.pdf

Download (580kB)
[img] Text
8. BAB V.pdf

Download (197kB)
[img] Text
9. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (214kB)

Abstract

Peneliti menyajikan skripsi ini dalam rangka memperoleh analisis dari implementasi fungsi-fungsi manajemen pada manajemen Pondok Pesantren Nurul Huda (PPNH) di Kabupaten Pati dan menganalisa aspek pendukung dan aspek penghambat dalam mengelola pondok pesantren untuk membina keagamaan masyarakat. Skripsi ini menggunakan jenis penenilitian lapangan yang menggunakan pendekatan penelitian kualitatif (field reseach). Pengumpulan dari data penelitian menggunakan metode wawancara kepada pengurus, observasi sekitar Pondok Pesantren Nurul Huda (PPNH), dokumentasi-dokumentasi, dan sumber referensi yang sesuai dengan topik skripsi ini. Hasil penelitian ini menyatakan bahwa implementasi manajemen pondok pesantren di Pondok Pesantren Nurul Huda mampu berjalan sesuai fungsi-fungsi manajemen yang mencakup perencanaan, pengorganisasian, pergerakan, dan pengawasan. Fungsi manajemen meliputi pengelolaan pondok pesantren dan pembinaan keagamaan masyarakat. Dalam pelaksanaannya, manajemen Pondok Pesantren Nurul Huda memiliki beberapa faktor pendukung dan faktor penghambat. Adapun faktor pendukung pengelolaan dan pembinaan meliputi wilayah pondok pesantren berada di desa yang memiliki akses mudah dijangkau, sarana dan prasarana yang cukup lengkap, sumber daya manusia yang memadai, mendapatkan dukungan masyarakat, komunikasi yang terstruktur, dan kehadiran langsung pemimpin dalam pengelolaan. Sedangkan faktor penghambatnya antara lain kesibukan baik pemimpin maupun jamaah yang mengakibatkan kegiatan diliburkan, keadaan pandemi yang melanda, belum adanya pertemuan rutin antara pengurus pusat dengan pengurus cabang, dan kendala transportasi saat melakukan kegiatan thoriqoh.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorKhafidin, ZaenalUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Manajemen, Pesantren, Keagamaan
Subjects: Filsafat, Dakwah, Pendidikan dan Pembaharuan Islam > Pendidikan Islam > Pesantren
Ilmu Terapan/Teknologi > Bisnis > Manajemen
Bisnis > Manajemen
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi Islam > Manajemen Dakwah
Depositing User: Perpustakaan IAIN Kudus
Date Deposited: 12 Nov 2024 08:10
Last Modified: 12 Nov 2024 08:10
URI: http://repository.iainkudus.ac.id/id/eprint/12545

Actions (login required)

View Item View Item