IMPLEMENTASI STRATEGI PEMBELAJARAN KOOPERATIF TEHNIK INVESTIGASI KELOMPOK DALAM MENINGKATKAN KEPERCAYAAN DIRI SISWA PADA MATA PELAJARAN AKIDAH AKHLAK DI MI MUHAMMADIYAH 2 KUDUS PROGRAM KHUSUS TAHUN PELAJARAN 2016/2017

JAYATUN, JAYATUN (2018) IMPLEMENTASI STRATEGI PEMBELAJARAN KOOPERATIF TEHNIK INVESTIGASI KELOMPOK DALAM MENINGKATKAN KEPERCAYAAN DIRI SISWA PADA MATA PELAJARAN AKIDAH AKHLAK DI MI MUHAMMADIYAH 2 KUDUS PROGRAM KHUSUS TAHUN PELAJARAN 2016/2017. Undergraduate thesis, IAIN KUDUS.

[img] Text
1. COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
2. ABSTRAK.pdf

Download (219kB)
[img] Text
3. DAFTAR ISI.pdf

Download (237kB)
[img] Text
4. BAB I.pdf

Download (384kB)
[img] Text
5. BAB II.pdf

Download (470kB)
[img] Text
6. BAB III.pdf

Download (354kB)
[img] Text
7. BAB IV.pdf

Download (586kB)
[img] Text
8. BAB V.pdf

Download (227kB)
[img] Text
9. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (214kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui : 1)PenerapanStrategi Kooperatif Tehnik Investigasi Kelompok pada Mata Pelajaran Akidah Akhlakdi MI Muhammadiyah 2 Kudus Program Khusus.; 2) Penerapan Strategi Kooperatif Tehnik Investigasi Kelompok Dalam Meningkatkan Kepercayaan Diri Siswa pada Mata Pelajaran Akidah Akhlakdi MI Muhammadiyah 2Kudus Program Khusus,;3) Kendala dan Solusi Dalam Penerapan Strategi Kooperatif Tehnik Investigasi Kelompok Dalam Meningkatkan Kepercayaan Diri Siswa pada Mata Pelajaran Akidah Akhlakdi MI Muhammadiyah 2Kudus Program Khusus. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode kualitatif dengan teknik pengumpulan data yang digunakan melalui wawancara terhadap instansi terkait yaitu MI Muhammadiyah 2Kudus Program Khusus, mengenai implementasi Strategi Kooperatif Tehnik Investigasi Kelompok, kemudian observasi dan dokumentasi. Setelah peneliti memasuki objek penelitian yakni MI Muhammadiyah 2 Kudus Program Khusus, sumber data diperoleh dari kepala sekolah, guru, dan peserta didik. Aktivitas yang dilakukan yakni terkait dengan suasana proses pembelajaran Akidah Akhlak di kelas V, dan penerapan Strategi Kooperatif Tehnik Investigasi Kelompok Dalam Meningkatkan Kepercayaan Diri Siswa pada Mata Pelajaran Akidah Akhlakdi MI Muhammadiyah 2 Kudus Program Khusus Hasil penelitian ini sebagai berikut : 1) Strategi Kooperatif Tehnik Investigasi Kelompokpada mata pelajaran AkidahAkhlakdi MI Muhammadiyah 2Kudus Program Khusus berdasarkan hasil penelitian adalah baik. Hal ini dibuktikan dengan keaktifan peserta didik dalam berdiskusi. 2) PenerapanStratg Kooperatif Tehnik Investigasi Kelompok dalam meningkatkan kepercayaan diri siswapada mata pelajaran akidah akhlakdi MI Muhammadiyah 2 Kudus Program Khusus berdasarkan hasil penelitian adalah baik. Karena strategi tersebut mampu menumbuhkan rasa percaya diri siswa dalam belajar, hal ini terbukti dengan banyaknya siswa yang aktif dalam pelaksanaan diskusi kelompok,3) Berdasarkan kendala dalam pelaksanaan strategi kooperatif tehnik inestigasi kelompok dalam meningkatkan kepercayaan diri siswa pada mata pelajaran akidah akhlak yakni masih adanya siswa yang malu-malu dalam menyampaikan pendapatnya, kendala ini diatasi oleh guru sebagai solusinya yakni guru terus memberikan morivasi kepada siswa agar aktif dan tidak malu lag.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Strategi kooperatif tehnik investigasi kelompok; Percaya Diri Siwa; Mata Pelajaran Akidah Akhlak
Subjects: 300 Ilmu-Ilmu Sosial > 370 Pendidikan
300 Ilmu-Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > Metode Belajar Mengajar, Kegiatan Belajar Mengajar
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam (PAI)
Depositing User: Perpustakaan IAIN Kudus
Date Deposited: 04 Jul 2019 01:49
Last Modified: 04 Jul 2019 01:49
URI: http://repository.iainkudus.ac.id/id/eprint/2734

Actions (login required)

View Item View Item