Ma’ruf, Muhammad Ega (2021) Analisis Peran Pengawasan Dalam Meningkatkan Disiplin Kerja Di BMT Amanah Kudus. Undergraduate thesis, IAIN KUDUS.
Text
1. COVER.pdf Download (1MB) |
|
Text
2. ABSTRAK.pdf Download (190kB) |
|
Text
3. DAFTAR ISI.pdf Download (130kB) |
|
Text
4. BAB I.pdf Download (295kB) |
|
Text
5. BAB II.pdf Download (375kB) |
|
Text
6. BAB III.pdf Download (143kB) |
|
Text
7. BAB IV.pdf Download (504kB) |
|
Text
8. BAB V.pdf Download (127kB) |
|
Text
9. DAPUS.pdf Download (257kB) |
Abstract
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pelaksanaan pengawasan yang dilakukan manajer terhadap keryawan, menjelaskan peran pengawasan dalam meningkatkan disiplin kerja karyawan, serta menjelaskan hambatan dan solusi pengawasan dalam meningkatkan disiplin kerja karyawan di BMT Amanah Kudus. Penelitian ini merupakan penelitian lapangan (field research) dengan menggunakan metode penelitian deskriptif kualitatif yang digambarkan dengan data-data atau kalimat. Sumber data penelitian yaitu data primer dan skunder. Data didapatkan dari proses observasi, wawancara, dan dokumentasi, dengan metode analisis kualitatif Miles dan Hubermen. Hasil penelitian pertama adalah pelaksanaan pengawasan yang dilakukan manajer meliputi pengawasan langsung dan tidak langsung, serta pengawasan preventif dan represif. Kedua, peran pengawasan dalam meningkatkan disiplin kerja adalah untuk mencegah ketidakdisiplinan kerja, untuk memperbaiki ketidaksiplinan kerja, serta untuk menjamin atau mengusahakan agar pelaksanaan kerja sesuai dengan rencana yang telah ditetapkan. Ketiga, hambatan pengawasan dalam meningkatkan disiplin adalah adanya rasa sungkan pemimpin terhadap karyawan dan pemberian kompensasi yang belum maksimal, sedangkan untuk solusinya adalah pemimpin bersikap lebih tegas terhahadap karyawan dan pemberian kompensasi yang lebih maksimal.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Peran Pengawasan, Disiplin Kerja Karyawan, Baitul Maal Wat Tamwil |
Subjects: | Fiqih, Hukum Islam > Mu`alamat > Bank, termasuk Baitul Mal wat Tamwil 300 Ilmu-Ilmu Sosial > 330 Ekonomi, Perekonomian 300 Ilmu-Ilmu Sosial > 330 Ekonomi, Perekonomian > Ekonomi Perburuhan |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Syariah |
Depositing User: | Perpustakaan IAIN Kudus |
Date Deposited: | 16 Nov 2021 01:16 |
Last Modified: | 16 Nov 2021 01:16 |
URI: | http://repository.iainkudus.ac.id/id/eprint/5852 |
Actions (login required)
View Item |