Penerapan Pembelajaran Daring Menggunakan Media Online Pada Mata Pelajaran Matematika

Sholihah, Kholifatus (2022) Penerapan Pembelajaran Daring Menggunakan Media Online Pada Mata Pelajaran Matematika. Undergraduate thesis, IAIN KUDUS.

[img] Text
01 COVER.pdf

Download (11MB)
[img] Text
02 ABSTRAK.pdf

Download (70kB)
[img] Text
03 DAFTAR ISI.pdf

Download (75kB)
[img] Text
04 BAB I.pdf

Download (159kB)
[img] Text
05 BAB II.pdf

Download (271kB)
[img] Text
06 BAB III.pdf

Download (104kB)
[img] Text
07 BAB IV.pdf

Download (135kB)
[img] Text
08 BAB V.pdf

Download (74kB)
[img] Text
09 DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (79kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tentang penerapan pembelajaran daring menggunakan media online pada mata pelajaran matematika siswa kelas II di Madrasah MI NU Alhuda padurenan gebog kudus. Penelitian ini termasuk dalam jenis penelitian lapangan (field research) dengan menggunakan pendekatan kualitatif dalam penelitian ini peneliti secara langsung menggali informasi di lokasi penelitian dan menghasilkan data deskriptif berupa kata kata tertulis. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan tentang penerapan pembelajaran daring menggunakan media online pada mata pelajaran matematika di madrasah MI NU ALhuda padurenan. Metode yang digunakan dalam pengumpulan data yaitu melalui observasi, wawancara, serta dokumentasi berupa catatan dan foto data terkait dan kemudia disajikan dalam pembahasan penelitian dengan bentuk naratif deskriptif. Penerapan pembelajaran daring pada masa pandemi covid-19 menyebabkan kegiatan pembelajaran terhenti yang seblumnya pembelajaran dilakukan secara tatap muka kini haru dilakukan dari rumah selama beberapa waktu untuk memutus penyebaran virus covid-19. Adanya pembelajaran daring guru harus mempunyai metode pembelajaran agar penerapan pembelajaran daring agar tetap bisa berjalan secara maksimal. Setelah data-data terkumpul penelitian menunjukkan hasil bahwa proses pembelajaran daring dengan menggunakan media online yaitu WhatsApp dan Zoom berjalan kurang efektif, dalam meningkatkan pemahaman terhadap siswa dengan menggunakan beberapa metode yaitu metode berdiskusi dan tugas berbasis proyek. Pembelajaran daring mempunyai kekurangan dan kelebihan dalam kelebihan pembelajaran daring mempunyai waktu yang fleksibel, kekurangan terdapat pada akses internet. akibat terdapat beberapa kendala dalam penerapan proses pembelajaran dengan media online, selain itu kurangnya fasilitas buku panduan yang menjadi hambatan pemahaman materi yang telah disampaikan. Dengan kondisi dimasa pandemi ini proses belajar harus tetap berjalan meskipun mealui proses pembelajaran dari rumah dan berbasis daring, agar proses pembelajaran dimasa pandemi ini dapat mencapai tujuannya secara optimal.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Penerapan, Media Online, Pembelajaran Daring
Subjects: 300 Ilmu-Ilmu Sosial > 370 Pendidikan
300 Ilmu-Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > Metode Belajar Mengajar, Kegiatan Belajar Mengajar
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi Islam > Komunikasi dan Penyiaran Islam (KPI)
Depositing User: Perpustakaan IAIN Kudus
Date Deposited: 07 Oct 2022 01:34
Last Modified: 07 Oct 2022 01:34
URI: http://repository.iainkudus.ac.id/id/eprint/7441

Actions (login required)

View Item View Item