Metode Pembiasaan dalam Peningkatan Nilai-Nilaim Agama dan Moral di KB Annur Khoiriyatul Ulum Kelompok B Desa Tegalharjo Pati Tahun Pelajaran 2022-2023

Sharofa’atun, Anik (2023) Metode Pembiasaan dalam Peningkatan Nilai-Nilaim Agama dan Moral di KB Annur Khoiriyatul Ulum Kelompok B Desa Tegalharjo Pati Tahun Pelajaran 2022-2023. Undergraduate thesis, IAIN KUDUS.

[img] Text
1. BAGIAN DEPAN.pdf

Download (1MB)
[img] Text
2. ABSTRAK.pdf

Download (269kB)
[img] Text
3. DAFTAR ISI.pdf

Download (201kB)
[img] Text
4. BAB I.pdf

Download (564kB)
[img] Text
5. BAB II.pdf

Download (653kB)
[img] Text
6. BAB III.pdf

Download (483kB)
[img] Text
7. BAB IV.pdf

Download (565kB)
[img] Text
8. BAB V.pdf

Download (193kB)
[img] Text
9. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (375kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk 1) Untuk mengetahui pelaksanaan pembinaan nilai-nilai agama dan moral di KB Annur Khoiriyatul Ulum desa Tegalharjo, Trangkil Pati tahun pelajaran 2022/2023. 2) Untuk mengetahui peran metode pembiasaan dalam preningkatan nilai-nilai agama dan moral di KB Annur Khoiriyatul Ulum desa Tegalharjo, Trangkil Pati tahun pelajaran 2022/2023. 3.) Untuk mengetahui kelebihan dan kekurangan pengembangan nilai-nilai agama dan moral melalui metode pembiasaan di KB Annur Khoiriyatul Ulum desa Tegalharjo, Trangkil, Pati tahun pelajaran 2022/2023. Dalam penelitian ini peneliti menggunakan teknik pengolahan data deskriptif kualitatif dengan jenis penelitian yang dilakukan adalah penelitian lapangan. Penitili datang langsung ke lokasi penelitian tepatnya di KB Annur Khoiriuatul Ulum desa Tegalharjo, kecamatan Trangkil kabupaten Pati. Dalam proses pengumpulan data peneliti menggunakan teknik observasi, wawancara dan juga dokumentasi diman disini subjek dari penelitian ini adalah kepala sekolah, guru kelas, guru pendamping serta anak-anak kelompok B KB Annur Khoiriyatul Ulum. Data yang telah diperoleh akan diuji kredibilitasnya menggunakan tehnik triagulasi kemudian data tersebut akan dianalisis melalui beberapa peoses meliputi reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil dari penelitian ini adalan metode pembiasaan digunakan dalam peningkatan nilai-nilai agama dan moral di KB Annur Khoiriyatul ulum. Pengembangan niali-nilai agama dan moral merupakan program yang diunggulkan di KB Annur Khoiriyatul Ulum. Metode pembiasaan merupakan metode yang dilakukan secara rutin dan terus menerus. Metode pembiasaan digunakan untuk mengembangkan perkemabangan anak usia dini di KB Annur Khoiriyatul Ulum dimulai dari awal penjemputan anak sebelum masuk kedalam kelas dimanan anak-anak dibiasakan untuk menghormati orang yang lebih dewasa dengan mecium tantan ibu guru. setiap hari anak-anak KB Annur Khoiriyatul Ulum dibiasakan untuk berdoa sebelum melakukan pembelajaran kemudian dilanjutkan melafalkan surah-surah pendek (surah Alfatihah,An-nas, Al-Falaq, Al-ihlas) serta doa-doa sehari-hari (doa sebelum makan, sesudah makan, sebelum tidur, bangun tidur). Selain itu setelah melakukan kegiatan anak-anak juga di biasakan untuk berdoa sebelum pulang, mengucap salam dan juga mencium tangan ibu guru sebagai bentuk pengajaran sopan santun kepada anak. Dalam penerapan metode pembiasaan disekolah guru mempunyai peran yang penting pada praktek pelaksaannya

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorMohtarom, MohtaromUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Nilai-Nilai Agama dan moral, Metode Pembiasaan, Anak Usia Dini
Subjects: Ilmu-Ilmu Sosial > Pendidikan > Metode Pembelajaran, Strategi Pembelajaran
Ilmu-Ilmu Sosial > Pendidikan > Pendidikan Dasar > Pendidikan Pra Sekolah, PAUD
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Islam Anak Usia Dini (PIAUD)
Depositing User: Perpustakaan IAIN Kudus
Date Deposited: 21 Jan 2025 08:47
Last Modified: 21 Jan 2025 08:47
URI: http://repository.iainkudus.ac.id/id/eprint/13351

Actions (login required)

View Item View Item