Implementasi Marketing Mix Strategy Terhadap Peningkatan Penjualan UMKM Aneka Keripik Ibu Siti Ditinjau dalam Perspektif Ekonomi Islam

Nikmah, Himmatun (2024) Implementasi Marketing Mix Strategy Terhadap Peningkatan Penjualan UMKM Aneka Keripik Ibu Siti Ditinjau dalam Perspektif Ekonomi Islam. Undergraduate thesis, IAIN Kudus.

[img] Text
1. Cover - Kata Pengantar.pdf

Download (919kB)
[img] Text
2. Abstrak.pdf

Download (187kB)
[img] Text
3. Daftar Isi.pdf

Download (193kB)
[img] Text
4. BAB I.pdf

Download (522kB)
[img] Text
5. BAB II.pdf

Download (599kB)
[img] Text
6. BAB III.pdf

Download (363kB)
[img] Text
7. BAB IV.pdf

Download (486kB)
[img] Text
8. BAB V.pdf

Download (266kB)
[img] Text
9. Daftar Pustaka.pdf

Download (352kB)

Abstract

Untuk meningkatkan penjualan, pemilik usaha Aneka Keripik Ibu Siti telah menerapkan beberapa strategi yang dianggap efektif. Beberapa strategi tersebut telah terbukti berhasil dalam mengembangkan usahanya, antara lain melakukan promosi di media sosial, peningkatan kualitas produk, dan mencari inspirasi baru untuk menarik minat pembeli. Penelitian ini bertujuan: 1) untuk mengetahui peran Marketing Mix dalam upaya peningkatan penjualan UMKM Aneka Keripik Ibu Siti, dan 2) untuk mengetahui peran Marketing Mix dalam upaya peningkatan penjualan UMKM Aneka Keripik Ibu Siti Ditinjau dalam Perspektif Ekonomi Islam. Penelitian ini mengunakan metode penelitian kualitatif deskriptif. Sumber data yang digunakan yaitu sumber data primer yakni 1 orang penjual, 1 orang karyawan, dan 7 orang pembeli, serta sumber data sekunder yaitu dari buku dan jurnal yang mendukung penelitian. Data-data penelitian dikumpulkan dengan metode observasi, wawancara, dan dokumentasi. Setelah data-data terkumpul dan analisis ini menghasilkan 2 temuan, yaitu: 1) Aneka Keripik Ibu Siti telah berhasil menerapkan strategi pemasaran yang efektif untuk meningkatkan penjualan yaitu dengan menerapkan 4P yang terdiri dari produk, price, promosi dan place. 2) Aneka Keripik Ibu Siti juga mendistribsikan produknya melalui kerjasama dengan pihak distributor, seperti toko dan pengecer untuk meningkatkan penjualan. Kedua strategi pemasaran tersebut dinilai dari perspektif ekonomi Islam untuk mengevaluasi sejauh mana usaha tersebut sesuai dengan ekonomi Islam.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorHakim, M. ArifUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Marketing Mix Strategy, Peningkatan Penjualan, Perspektif Ekonomi Islam
Subjects: Sosial dan Budaya Islam > Ekonomi Islam
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Syariah
Depositing User: Perpustakaan IAIN Kudus
Date Deposited: 22 Apr 2025 03:02
Last Modified: 22 Apr 2025 03:02
URI: http://repository.iainkudus.ac.id/id/eprint/14148

Actions (login required)

View Item View Item