MUTHOHAROH, MUTHOHAROH (2017) IMPLEMENTASI METODE AL-BANA DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA AL-QUR’AN PADA MATA PELAJARAN AL-QUR’AN HADITS DI MTS NAHDLATUL MUSLIMIN UNDAAN KIDUL KUDUS TAHUN PELAJARAN 2016/2017. Undergraduate thesis, STAIN Kudus.
Text
1. COVER.pdf Download (1MB) |
|
Text
2. ABSTRAK.pdf Download (860kB) |
|
Text
3. DAFTAR ISI.pdf Download (875kB) |
|
Text
4. BAB I.pdf Download (930kB) |
|
Text
5. BAB II.pdf Download (962kB) |
|
Text
6. BAB III.pdf Download (910kB) |
|
Text
7. BAB IV.pdf Download (1MB) |
|
Text
8. BAB V.pdf Download (868kB) |
|
Text
8. BAB V.pdf Download (868kB) |
|
Text
9. DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (864kB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: 1) Implementasi Metode Al-bana dalam meningkatkan kemampuan membaca Al-Qur’an pada mata pelajaran Al-Qur’an Hadits di MTs Nahdlatul Muslimin Undaan Kidul Kudus Tahun Pelajaran 2016/2017, 2) faktor pendukung dan penghambat implementasi Metode Al-bana dalam meningkatkan kemampuan membaca Al-Qur’an pada mata pelajaran Al-Qur’an Hadits di MTs Nahdlatul Muslimin Undaan Kidul Kudus Tahun Pelajaran 2016/2017, 3) Solusi faktor penghambat Implementasi Metode Al-bana dalam meningkatkan kemampuan membaca Al-Qur’an pada mata pelajaran Al-Qur’an Hadits pada siswa kelas VII di MTs Nahdlatul Muslimin Undaan Kidul Kudus Tahun Pelajaran 2016/2017. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan teknik pengumpulan data yang digunakan melalui observasi, wawancara dan dokumentasi terhadap intansi pendidikan yang terkait yaitu MTs Nahdlatul Muslimin Undaan Kidul Kudus.Sumber data diperoleh dari kepala madrasah, Waka kurikulum, guru mata pelajaran PAI, dan peserta didik. Adapun hasil penelitian ini adalah : 1) Implementasi metode Al-bana dalam meningkatkan kemampuan membaca Al-Qur’an pada mata pelajaran Al-Qur’an Hadits di MTs Nahdlatul Muslimin Undaan Kidul Kudus tahun pelajaran 2016/2017. metode mempunyai peranan yang sangat penting dalam upaya pencapaian tujuan pembelajaran, oleh karena itu di MTs Nahdlatul Muslimin Undaan Kidul Kudus menerapkan metode Al-bana sebagai upaya meningkatkan kemampuan membaca Al-Qur’an. 2) Terdapat faktor pendukung dan penghambat implementasi metode Al-bana dalam meningkatkan kemampuan membaca Al-Qur’an pada mata pelajaran Al-Qur’an Hadits di MTs Nahdlatul Muslimin Undaan Kidul Kudus tahun pelajaran 2016/2017. faktor pendukung internal diantaranya: kurang seriusnya peserta didik dalam memahami baca’an Al-Qur’an. Hadits yang disampaikan oleh guru Faktor pendukung eksternal yaitu: peserta didik kurang memperhatikan arahan dari guru Al-Qur’an Hadits serta media yang kurang maksimal saat guru menggunkan atau memanfaatkanya. Sedangkan faktor penghambat dalam meningkatkan kemampuan membaca Al-Qur’an karena dilihat dari input anak yang dari SD dan juga ada yang dari MI. Dari anak sendiri juga ada yang mengikuti sekolah TPQ dan Madin atau mengaji ada juga yang anak yang tidak mengikutinya. 3) Solusi faktor penghambat Implementasi Metode Al- bana dalam meningkatkan kemampuan membaca Al-Qur’an pada mata pelajaran Al-Qur’an Hadits pada siswa kelas VII di MTs Nahdlatul Muslimin Undaan Kidul Kudus tahun pelajaran 2016/2017. Siswa juga harus lebih memperhatikan guru dalam menerangkan materi dan menerangkan penerapan metode Al-bana dalam meningkatkan kemampuan membaca Al-Qur’an. Serta harus lebih memperhatikan apa yang diajarkan oleh guru
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Metode Al-bana; Kemampuan Membaca Al-Qur’an; Pembelajaran Al-Qur’an Hadits |
Subjects: | Filsafat, Dakwah, Pendidikan dan Pembaharuan Islam |
Divisions: | Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam (PAI) |
Depositing User: | Perpustakaan IAIN Kudus |
Date Deposited: | 10 Oct 2017 07:29 |
Last Modified: | 10 Oct 2017 07:29 |
URI: | http://repository.iainkudus.ac.id/id/eprint/1834 |
Actions (login required)
View Item |