Implementasi Metode Reading Guide Dan Concept Mapping Dalam Meningkatkan Pemahaman Pembelajaran PAI (Studi Kasus Di Smp N 1 Gebog Tahun Pelajaran 2022/2023)

Himawan, Himawan (2023) Implementasi Metode Reading Guide Dan Concept Mapping Dalam Meningkatkan Pemahaman Pembelajaran PAI (Studi Kasus Di Smp N 1 Gebog Tahun Pelajaran 2022/2023). Masters thesis, IAIN KUDUS.

[img] Text
01.COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
02.ABSTRAK.pdf

Download (563kB)
[img] Text
03.DAFTAR ISI.pdf

Download (483kB)
[img] Text
04.BAB I.pdf

Download (487kB)
[img] Text
05.BAB II.pdf

Download (923kB)
[img] Text
06.BAB III.pdf

Download (431kB)
[img] Text
07.BAB IV.pdf

Download (524kB)
[img] Text
08.BAB V.pdf

Download (332kB)
[img] Text
09.DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (550kB)

Abstract

Metode pembelajaran yang tepat merupakan hal penting dalam proses pembelajaran. Metode Reading Guide dan Consept Mapping adalah salah satu metode yang tepat digunakan untuk pembelajaran PAI. Dengan hal itu, maka tujuan dalam penilitian ini adalah untuk mengetahui: 1) Bagaimana penerapan metode pembelajaran Reading Guide dan Consept Mapping dalam pembelajaran PAI di SMP Negeri 1 Gebog. 2) Bagaimana upaya guru dalam meningkatkan pemahaman dalam pembelajaran PAI di SMP Negeri 1 Gebog. 3) Apa kelebihan metode Reading Guide dan Consept Mapping dalam meningkatkan pemahaman PAI di SMP Negeri 1 Gebog 4) Apa saja faktor pengdukung dan penghambat upaya peningkatan pemahaman dalam pembelajaran PAI di SMP Negeri 1 Gebog. Jenis penelitian ini termasuk penelitian kualitatif, dengan pendekatan studi kasus. Subjek dalam penelitian ini adalah guru mata pelajaran PAI di SMP Negeri 1 Gebog. Sumber data penelitian diperoleh dengan tehnik obsevasi, wawancara, dan dokumentasi. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini meliputi reduksi data, penyajian data, verifikasi. Hasil penelitian menunjukan bahwa: 1) Penerapan metode Reading Guide dan Consept Mapping dapat dikatakan efektif ketika digunakan dalam pembelajaran PAI di SMP Negeri 1 Gebog. 2) Gerakan literasi dengan metode Reading Guide dan Consept Mapping merupakan salah satu upaya guru dalam meningkatkan pemahaman dalam pembelajaran PAI di SMP Negeri 1 Gebog. 3) Faktor pendukung utama yang mempengaruhi pemahaman peserta didik untuk memahami pembelajaran PAI dengan metode Reading Guide dan Consept Mapping yaitu guru dan peserta didik adalah professionalism guru dan memiliki kemampuan menerapkan metode pembelajaran tersebut. Faktor penghambat dibagi menjadi dua yaitu faktor internal dan faktor eksternal, faktor internal: waktu pembelajaran PAI yang singkat, peserta didik yang kurang percaya diri ketika diminta untuk membuat peta konsep dari materi yang dipelajari, buku referensi kurang bervariasi. Faktor eksternal : 1) Faktor fisiologis dan faktor psikologis seperti kebiasaan yang sehat serta tidak dalam kondisi lelah maupun capek, 2) peran orang tua dirumah yang cenderung membebaskan dan tidak disiplin dalam membingbing anak, sehingga nilai-nilai yang dibangun melalui metode tersebut tidak berbekas.

Item Type: Thesis (Masters)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorEfferi, AdriUNSPECIFIED
Thesis advisorMasrukhin, MasrukhinUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: implementasi, pemahaman PAI, reading guide, consept mapping
Subjects: Ilmu-Ilmu Sosial > Pendidikan > Metode Pembelajaran, Strategi Pembelajaran
Divisions: Pascasarjana > Manajemen Pendidikan Islam (MPI)
Depositing User: Perpustakaan IAIN Kudus
Date Deposited: 13 Nov 2024 01:49
Last Modified: 13 Nov 2024 01:49
URI: http://repository.iainkudus.ac.id/id/eprint/12551

Actions (login required)

View Item View Item