Efektivitas Penggunaan Lembar Kegiatan Siswa (LKS) Sejarah Kebudayaan Islam (SKI) Berbasis Literasi Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Di Mts Walisongo Pecangaan Jepara

Lutfianti, Ana (2020) Efektivitas Penggunaan Lembar Kegiatan Siswa (LKS) Sejarah Kebudayaan Islam (SKI) Berbasis Literasi Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Di Mts Walisongo Pecangaan Jepara. Undergraduate thesis, IAIN KUDUS.

[img] Text
1. COVER.pdf

Download (3MB)
[img] Text
2. ABSTRAKSI.pdf

Download (266kB)
[img] Text
3. DAFTAR ISI.pdf

Download (280kB)
[img] Text
4. BAB I.pdf

Download (370kB)
[img] Text
5. BAB II.pdf

Download (449kB)
[img] Text
6. BAB III.pdf

Download (522kB)
[img] Text
7. BAB IV.pdf

Download (446kB)
[img] Text
8. BAB V.pdf

Download (268kB)
[img] Text
9. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (343kB)

Abstract

Penelitian ini dilatar belakangi oleh adanya penurunan hasil belajar siswa di MTs Walisongo Pecangaan Jepara yang dipengaruhi oleh beberapa faktor diantaranya faktor internal maupun eksternal. Faktor yang paling berpengaruh dalam penurunan hasil belajar siswa adalah media yang digunakan tdak menarik. Sehingga penulis tertarik untuk menggunakan LKS SKI berbasis literasi dijadikan media pembelajaran bagi siswa. Tujuan diadakannya penelitian ini adalah untuk mengetahui penggunaan LKS SKI berbasis literasi dalam meningkatkan hasil belajar siswa di MTs Walisongo Pecangaan Jepara, untuk mengetahui hasil belajar siswa pada saat menggunakan LKS SKI berbasis Literasi di MTs Walisongo Pecangaan Jepara, dan untuk mengetahui keefektifan LKS SKI berbasis lierasi dalam meningkatkan Hasil belajar siswa di MTs Walisongo Pecangaan Jepara. Penelitian yang dilakukan pada penelitian ini menggunakan penelitian lapangan berbasis kuantitatif dengan pendekatan eksperimen. Peneliti menggunakan metode penelitian Quasy Eksperimen dengan desain Noneequivalent control group design. Dalam penelitian ini peneliti mengumpulkan data dengan observasi, test, dan pemberian angket respon guru dan respon siswa. peneliti melampirkan data respon guru, respon siswa dan hasil tes penilaian pada lampiran. Hasil penelitian penggunaan LKS SKI berbasis literasi dalam meningkatkan hasil belajar siswa di MTs Walisongo pecangaan Jepara dalam kegiata pembelajaran mendapatkan hasil observasi sebesar 75% siswa mengikuti pembelajaran SKI dengan Baik. Selain itu berdasarkan hasil pretest dan posttest pada kelas kontrol dan kelas eksperimen, kelas ekspermen mendapatkan nilai hasil belajar yang lebih tinggi dibandingkan kelas kontrol. Sehingga diperoleh keffektifan hasil belajar siswa menggunakan LKS SKI berbasis literasi dengan hasil rata-rata n-gain score pada kelas eksperimen sebesar 48,87% dan kelas kontrol 4,009% artinya kelas yang diberikan perlakuan LKS SKI berbasis literasi mendapatkan rata-rata peningkatan hasil belajar lebih tinggi daripada kelas kontrol sehingga LKS SKI berbasis literasi efektif digunakan dalam pembelajaran Sejarah Kebudayaan Islam Di MTs Walisongo Pecangaan Jepara.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Lembar Kegiatan Siswa (LKS), Literasi, Hasil Belajar Siswa.
Subjects: 300 Ilmu-Ilmu Sosial > 370 Pendidikan
300 Ilmu-Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > Metode Belajar Mengajar, Kegiatan Belajar Mengajar
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam (PAI)
Depositing User: Perpustakaan IAIN Kudus
Date Deposited: 24 May 2021 01:55
Last Modified: 24 May 2021 01:55
URI: http://repository.iainkudus.ac.id/id/eprint/4231

Actions (login required)

View Item View Item