Perbedaan antara Media Audio Visual Kombinasi Guided Teaching dengan Metode Ceramah Terhadap Hasil Belajar Materi Isra’ Mi’raj di MI Hidayatus Shibyan Karangasem Rembang

Hikma, Rara Nur (2022) Perbedaan antara Media Audio Visual Kombinasi Guided Teaching dengan Metode Ceramah Terhadap Hasil Belajar Materi Isra’ Mi’raj di MI Hidayatus Shibyan Karangasem Rembang. Undergraduate thesis, IAIN KUDUS.

[img] Text
1. COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
2. ABSTRAK.pdf

Download (210kB)
[img] Text
3. DAFTAR ISI.pdf

Download (248kB)
[img] Text
4. BAB I.pdf

Download (238kB)
[img] Text
5. BAB II.pdf

Download (506kB)
[img] Text
6. BAB III.pdf

Download (181kB)
[img] Text
7. BAB IV.pdf

Download (468kB)
[img] Text
8. BAB V.pdf

Download (216kB)
[img] Text
9. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (286kB)

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah (1)untuk mengetahuai nilai hasil belajar media audio visual kombinasi Guided teaching, (2)nilai hasil belajar menggunakan metode ceramah dan (3)perbedaan antara media audiovisual kombinasi guided teaching dengan metode ceramah pada mata pelajaran Sejarah Kebudayaan Islam. Penelitian ini jenis eksperimen quasi.Desain penelitian yang digunakan posttest-only control design.Kelas IV A dengan jumlah 32 siswa berperan sebagai kelas eksperimen dan Kelas IV B dengan jumlah 30 berperan sebagai kelas kontrol.Pengumpulan datanya dengan metode tes, observasi dan wawancara. Hasil penelitian menunjukan bahwa (1)nilai hasil belajar media audio visual kombinasi guided teaching mendapat rata-rata nilai 79,84 (2)nilai hasil belajar menggunakan metode ceramah mendapat rata-rata nilai 69,77 dan (3)perbedaan anntara media audio visual kombinasi guided teaching dengan metode ceramah pada mata pelajaran Sejarah Kebudayaan Islam menggunakan pengujian independent sample t test nilai sig sebesar 0,00 dimana lebih kecil dari 0,05 jadi ada perbedaan signifikan media audio visual kombinasi guided teaching dengan metode ceramah terhadap hasil belajar siswa kelas IV pada mata pelajaran Sejarah Kebudayaan Islam di MI Hidayatus Shibyan Karangasem Rembang

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Audio Visual, Guided Teaching,Media Pembelajaran, Metode Ceramah, Sejarah Kebudayaan Islam
Subjects: 300 Ilmu-Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > Metode Belajar Mengajar, Kegiatan Belajar Mengajar
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah (PGMI)
Depositing User: Perpustakaan IAIN Kudus
Date Deposited: 12 Oct 2022 01:53
Last Modified: 12 Oct 2022 01:53
URI: http://repository.iainkudus.ac.id/id/eprint/7494

Actions (login required)

View Item View Item