Implementasi Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Numbered Head Together (NHT) Pada Pembelajaran Matematika Kelas V Di MI NU Miftahul Falah Kutuk Undaan Kudus Tahun Pelajaran 2022/2023

Rahayu, Temu Sri (2023) Implementasi Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Numbered Head Together (NHT) Pada Pembelajaran Matematika Kelas V Di MI NU Miftahul Falah Kutuk Undaan Kudus Tahun Pelajaran 2022/2023. Undergraduate thesis, IAIN KUDUS.

[img] Text
1. COVER.pdf

Download (4MB)
[img] Text
2. ABSTRAK.pdf

Download (247kB)
[img] Text
3. DAFTAR ISI.pdf

Download (202kB)
[img] Text
4. BAB I.pdf

Download (346kB)
[img] Text
5. BAB II.pdf

Download (472kB)
[img] Text
6. BAB III.pdf

Download (513kB)
[img] Text
7. BAB IV.pdf

Download (786kB)
[img] Text
8. BAB V.pdf

Download (260kB)
[img] Text
9. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (323kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui secara jelas tentang penerapan model pembelajaran Numbered Head Together (NHT) dalam pembelajaran matematika kelas V MI NU Miftahul Falah Kutuk Undaan Kudus, Mengetahui Faktor pendukung dan penghambat dari penerapan model pembelajaran Numbered Head Together (NHT) dalam pembelajaran matematika kelas V MI NU Miftahul Falah Kutuk Undaan Kudus. Metode pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan metode observasi, wawancara dan dokumentasi dengan pendekatan kualitatif dengan teknik penelitian (ethnographic studies). Peneliti memperoleh data dari hasil trianggulasi sumber dan trianggulasi teknik. teknik Analisis data pada penelitian ini dilakukan dengan beberapa tahapan meliputi data reduction (reduksi data), data display (penyajian data) dan conclusion drawing (verivikasi). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Model Pembelajaran Numbered Head Together yang diterapkan di MI NU Miftahul Falah Kutuk Undaan Kudus peserta didik mengikuti pembelajaran dengan antusias dan ikut aktif memperhatikan penjelasan guru serta dalam mengikuti tata cara dalam penggunaan model pembelajaran yang digunakan di dalam kegiatan pembelajaran, peserta didik dapat mempresentasikan secara langsung hasil diskusi kelompok materi juaring-jaring kubus dan balok dalam mata pelajaran Matematika. Faktor pendukung diantaranya suasana pembelajaran yang menyenangkan, adanya presentasi didepan kelas menjadikan peserta didik menjadi ikut berperan aktif dalam proses pemebelajaran. pelaksaan model pembelajaran ini menjadikan guru lebih teliti dalam mengamati peserta didik agar dapat membetulkan dan membimbing secara baik. Sedangkan faktor penghambatnya yaitu beberapa peserta didik yang mengikuti kegiatan kurang antusias dan perlu adanya penjelasan materi yang diulang-ulang agar peserta didik lebih paham.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorRetnanto, AgusUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Model Pembelajaran Kooperatif, Numbered Head Together, Matematika
Subjects: 300 Ilmu-Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > Metode Belajar Mengajar, Kegiatan Belajar Mengajar
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah (PGMI)
Depositing User: Perpustakaan IAIN Kudus
Date Deposited: 11 Jul 2023 01:11
Last Modified: 11 Jul 2023 01:11
URI: http://repository.iainkudus.ac.id/id/eprint/10495

Actions (login required)

View Item View Item