Studi Komparasi Inovasi Produk Pada Konveksi An-Noor Collection Dan Vista Collection Di Desa Dersalam Bae Kudus

Nisa’, Kholifatun (2017) Studi Komparasi Inovasi Produk Pada Konveksi An-Noor Collection Dan Vista Collection Di Desa Dersalam Bae Kudus. Undergraduate thesis, STAIN KUDUS.

[img] Text
01. COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
02. ABSTRAK.pdf

Download (929kB)
[img] Text
03. DAFTAR ISI.pdf

Download (1MB)
[img] Text
04. BAB I.pdf

Download (1MB)
[img] Text
05. BAB II.pdf

Download (2MB)
[img] Text
06. BAB III.pdf

Download (1MB)
[img] Text
07. BAB IV.pdf

Download (2MB)
[img] Text
08. BAB V.pdf

Download (1MB)
[img] Text
09. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (949kB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana inovasi produk pada konveksi An-Noor Collection dan Vista Collection di Desa Dersalam Bae Kudus serta mengetahui persamaan dan perbedaan kedua konveksi tersebut. Jenis penelitian ini adalah field research atau penelitian lapangan. Data yang digunakan adalah data primer dan sekunder, dengan metode pengumpulan data melalui wawancara dan dokumentasi. Analisis data yang digunakan adalah pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa inovasi produk pada An-Noor Collection yang berkaitan dengan pengembangan ide selalu melihat permintaan konsumen dan survey pasar. Sedangkan dalam pengembangan produk selalu mengutamakan kualitas hasil produksi. Manakala pengembangan inovasi produk An-Noor Collection menciptakan inovasi baru dalam bentuk desain model. Sedangkan inovasi produk pada Vista Collection yang berkaitan dengan pengembangan ide selalu melakukan survey pasar. Dan dalam pengembangan produk selalu mengutamakan kualitas bahan baku hasil produksi. Manakala pengembangan inovasi produk Vista Collection menciptakan inovasi baru dalam bentuk desain gambar sablon. Adapun An-Noor Collection dan Vista Collection memiliki kesamaan dalam hasil yang diproduksi yaitu celana legging dan cardigan. Perbedaan antara kedua konveksi tersebut adalah An-Noor Collection menciptakan inovasi baru dalam bentuk desain model. Sedangkan Vista Collection menciptakan inovasi baru dalam bentuk desain gambar sablon.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Inovasi; Pengembangan Produk; Konveksi.
Subjects: Ilmu Terapan/Teknologi > Bisnis > Manajemen > Marketing, Manajemen Distribusi
Bisnis > Manajemen > Marketing, Manajemen Distribusi

Ilmu Terapan/Teknologi > Bisnis > Manajemen > Marketing, Manajemen Distribusi > Manajemen Pemasaran
Bisnis > Manajemen > Marketing, Manajemen Distribusi > Manajemen Pemasaran
Divisions: Fakultas Syariah > Ekonomi Syariah
Depositing User: Perpustakaan IAIN Kudus
Date Deposited: 27 May 2019 02:21
Last Modified: 27 May 2019 02:21
URI: http://repository.iainkudus.ac.id/id/eprint/2631

Actions (login required)

View Item View Item